Ketua FPI Tasikmalaya Sebut Para Ulama Prihatin Wali Kota Ditahan KPK

Senin, 26 Oktober 2020 - 09:17 WIB
loading...
Ketua FPI Tasikmalaya...
Pasca-penahanan Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman oleh Komisi Pembrantasan Korupsi (KPK) suasana pada Senin (26/10/2020) di Balai Kota Tasikmalaya terlihat seperti hari-hari biasa. (Foto/Inews TV/Asep J)
A A A
TASIKMALAYA - Pasca-penahanan Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) suasana pada Senin (26/10/2020) di Balai Kota Tasikmalaya terlihat seperti hari-hari biasa.

Sementara sejumlah warga tasikmalaya merasa prihatin dan tidak percaya wali kota ditahan KPK karena dikenal sebagai orang yang baik dan dibawah kepemimpinannya pembangunan terus dilakukan untuk kemajuan kota.
Budi Budiman ditahan KPK pada Jumat (23/10/2020).

Seorang tokoh agama yang juga Ketua FPI Kota Tasikmalaya Yan Yan Albayani mengatakan, para ulama merasa prihatin. Namun dia berharap wali kota dapat menghadapi dengan tegar kasus ini.

"Jika tidak bersalah pihak penegak hukum juga harus berani menyatakan tidak bersalah. Namun jika fakta hukum menyatakan bersalah maka pak wali kota harus tabah menerimanya,” katanya, Senin (26/10/2020)

Selain itu para ulama juga menghimbau agar masyarakat tetap tenang dan tidak perlu resah. “Biarkan penyidik KPK melakukan penegakan hukum dan jangan dikaitkan dengan masalah politik,” katanya.
BACA JUGA: KPK Jebloskan Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman ke Tahanan

Sementara itu terkait kepemimpinan wali kota,Yan Yan mengakui bahwa pembangunan yang dilakukan terbilang baik. Sementara menurut penilaian pribadi, wali kota sangat dekat dengan para ulama dan dan pondok pesantren. Jika awalnya tidak pernah ada bantuan sekarang banyak bantuan pada pondok pesantren.
(vit)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasto PDIP Didakwa Suap...
Hasto PDIP Didakwa Suap Rp600 Juta ke Komisioner KPU Wahyu Setiawan
Respons Ridwan Kamil...
Respons Ridwan Kamil usai Rumahnya Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
Rumah Ridwan Kamil di...
Rumah Ridwan Kamil di Bandung Sepi Usai Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
KPK Geledah Kantor Dinas...
KPK Geledah Kantor Dinas PUPR dan PBJ Musi Banyuasin, Sita Barang Bukti Elektronik
Pj Bupati Akui Tata...
Pj Bupati Akui Tata Kelola Pelayanan Publik di Kabupaten Mimika Masih Kurang Baik
Datangi KPK, Pegiat...
Datangi KPK, Pegiat Antikorupsi JeJAK Sumut Sebut Kabupaten Langkat Darurat Korupsi
Ratusan Massa Dukung...
Ratusan Massa Dukung KPK yang Berani Menahan Hasto
2 Polisi di Sumut Terlibat...
2 Polisi di Sumut Terlibat Pemerasan Dana Alokasi Khusus SMK
Jelang Putusan Praperadilan...
Jelang Putusan Praperadilan Hasto, PN Jakarta Selatan Digeruduk Massa
Rekomendasi
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
14 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
27 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
34 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
35 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
46 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
1 jam yang lalu
Infografis
Wali Kota Bandung Yana...
Wali Kota Bandung Yana Mulyana Resmi Jadi Tersangka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved