Pamit Nonton Organ Tunggal, Hamzah Ditemukan Tewas

Kamis, 22 Oktober 2020 - 07:05 WIB
loading...
A A A
Sementara itu, dari hasil autopsi yang dilakukan forensik Rumah Sakit Bhayangkara Palembang, ditemukan adanya luka memar diakibatkan benda tumpul di kepala korban.

Ahli forensik RS Bhayangkara Palembang dr Indra menjelaskan, ditemukan adanya resapan darah pada luka di kepala korban. Ini diduga disebabkan benda tumpul apakah itu diakibatkan pukulan ataupun benturan belum diketahui secara pasti.

"Dari hasil autopsi juga diduga korban pada saat jatuh kedalam air kemungkinan korban masih dalam keadaan bernafas," kata dr Indra.

Keluarga korban menyerahkan sepenuhnya kasus ini kepada pihak kepolisian. Keluarga berharap polisi dapat mengungkap dan mengetahui penyebab pasti dari kematian korban.
(nth)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2827 seconds (0.1#10.24)