Bantuan Sosial Tahap Kedua untuk Warga Pinrang Segera Cair

Kamis, 17 September 2020 - 18:19 WIB
loading...
Bantuan Sosial Tahap...
Wakil Bupati Pinrang, Alimin (kiri), saat memimpin rakor terkait rencana peluncuran BTS tahap kedua yang digelar Dinsos Pinrang. Foto: SINDOnews/Darwiaty Dalle
A A A
PAREPARE - Bantuan sosial tunai (BST) tahap kedua di Kabupaten Pinrang dalam waktu dekat akan kembali dicairkan. Itu ditandai dengan rapat koordinasi persiapan penyaluran BST yang dipimpin Wakil Bupati Pinrang, Alimin, di kantor aula kantor Bappeda Pinrang, Kamis (17/09/2020).

Alimin mengatakan, penyaluran BST di tengah pandemi serangan virus COVID-19 merupakan upaya pemerintah meringankan beban warga yang terkena dampak, khususnya warga yang berasal dari keluarga tidak mampu.



Dalam penyaluran BST tahap kedua kata Alimin, diperlukan koordinasi dan sinegritas yang baik antara pemerintah daerah, perangkat kecamatan, hingga tingkat desa dan kelurahan.

"Penyalurannya tentu harus tetap mematuhi protokol kesehatan , sehingga tidak menimbulkan dampak di tengan pendemi corona," jelasnya.

Rakor, tambah Alimin, sekaligus mengevaluasi pelaksaan BST tahap pertama, guna memperbaiki permasalahan yang muncul, utamanya terkait selisih data yang biasa muncul saat hari peluncuran bantuan, sehingga diperlukan komunikasi yang betul-betul baik.

Sementara itu, Kadis Sosial Pinrang, Andi Patajangi mengatakan, nantinya saat penyaluran BST, semua warga yang terdaftar, disarankan agar datang ke lokasi penerimaanyang telah ditetapkan.



"Dan menjadi hal yang wajib seluruh KPM, harus memperhatikan protokoler kesehatan, seperti memakai masker di samping mengambil jarak," ujarnya.

Kepala Kantor Pos Pinrang , Sulaeman menegaskan, sebagai lembaga yang ditunjuk menyalurkan BST, pihaknya berjanji akan terus memperbaiki pelayanan dan tetap berkoordinasi pihak pihak yang terkait.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bansos Rp600 Ribu Cair,...
Bansos Rp600 Ribu Cair, Warga Madina Padati Kantor Pos
Uang Brankas di Kantor...
Uang Brankas di Kantor Pos Wlingi Digasak Maling, Puluhan Warga Terancam Batal Terima BST
BST di Semarang Cair,...
BST di Semarang Cair, Warga: Bantuan Ini Ibarat Hujan di Musim Kemarau
Antre Bantuan Sosial...
Antre Bantuan Sosial Tunai Wanita Paruh Baya Malah Tertimpa Pagar Kantor Pos
Hindari Kerumunan, Bantuan...
Hindari Kerumunan, Bantuan Sosial Tunai di KBB Disalurkan Secara Door To Door
43.155 KPM PKH dan BST...
43.155 KPM PKH dan BST dapat Bantuan di Hari Pertama Perpanjangan PPKM
Kabar Gembira, Pemerintah...
Kabar Gembira, Pemerintah Mulai Cairkan BST untuk 10 Juta Warga
Bali Belum Pulih, KPM...
Bali Belum Pulih, KPM Berharap Bantuan Sosial Tunai Segera Cair
Salurkan BST, Kemensos...
Salurkan BST, Kemensos Gandeng PT Pos Antarkan ke Rumah Penerima
Rekomendasi
Langganan Rekor, Harga...
Langganan Rekor, Harga Emas Hari Ini Tembus Rp1.741.000 per Gram
5 Potret Pemakaman Barbie...
5 Potret Pemakaman Barbie Hsu yang Penuh Haru, Diiringi Isak Tangis Keluarga
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
Berita Terkini
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
4 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
10 menit yang lalu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
37 menit yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
Keinginan Ukraina untuk...
Keinginan Ukraina untuk Memiliki Senjata Nuklir Ditolak AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved