Profil AKBP Fahri Siregar, Wadirlantas Polda Metro Jaya yang Baru Ternyata Penggagas ETLE Jakarta

Minggu, 07 Juli 2024 - 21:44 WIB
loading...
Profil AKBP Fahri Siregar,...
Kapolres Indramayu AKBP Fahri Siregar saat ini menjabat Wadirlantas Polda Metro Jaya. Pamen Polri ini merupakan bagian dari pejabat yang dimutasi akhir Juni 2024. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kapolres Indramayu AKBP Fahri Anggia Natua Siregar saat ini menjabat Wadirlantas Polda Metro Jaya . Perwira menengah Polri ini merupakan bagian dari pejabat yang dimutasi akhir Juni 2024.

Kebijakan mutasi dan rotasi yang dikeluarkan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo ini sebagaimana tertuang pada 4 Surat Telegram (ST) bernomor ST/1236/VI/KEP./2024, ST/1237/VI/KEP./2024, ST/1238/VI/KEP./2024, dan ST/1239/VI/KEP./2024.



Tercatat 745 personel masuk daftar mutasi dan rotasi yang ditandatangani Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia Irjen Pol Dedi Prasetyo pada Rabu, 26 Juni 2024. Nah, nama AKBP Fahri masuk daftar mutasi dan kini menjadi anak buah Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto.

Sebelum jadi Kapolres Indramayu, Fahri pernah mengemban tugas sebagai Kapolres Cirebon Kota sejak September 2021. Bahkan, sebelum berdinas di wilayah hukum Polda Jabar sebagai Kapolres, dia sudah cukup familiar dengan lingkungan Polda Metro Jaya.

Maklum, Fahri pernah menjabat Kasubdit Penegakan Hukum Ditlantas Polda Metro Jaya. Di Ditlantas, dia merupakan polisi yang mencetuskan ide program electronic driving tes system (E-Drivers) yang menjadi program nasional Polri.

Tak puas di situ, Fahri bersama tim penyusun Ditlantas Polda Metro Jaya mencetuskan gagasan
program tilang secara elektronik atau Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) di Jakarta. Kini, sistem ETLE telah diterapkan di beberapa kota besar Indonesia.

Sekadar diketahui, selain AKBP Fahri, terdapat wakil Direktur baru di jajaran Polda Metro Jaya. Mereka adalah AKBP Aldi Subartono (Wadireskrimum Polda Metro Jaya, sebelumnya Kapolres Cimahi), AKBP Ronaldo Maradona (Wadir Polairud Polda Metro Jaya, sebelumnya Kapolres Tarakan Polda Kaltara), AKBP Wadi Sabani (Wadir Binmas Polda Metro Jaya), serta AKBP Ryky Widya Muharam (Wadir Samapta Polda Metro Jaya, sebelumnya Kapolres Lampung Barat).
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
Kapolda Metro Jaya Pecat...
Kapolda Metro Jaya Pecat 4 Anggota yang Terlibat Kasus Perzinahan hingga Penipuan
Kasus Brigadir AK Diduga...
Kasus Brigadir AK Diduga Bunuh Bayinya Naik Status Penyidikan
Polda Metro Jaya Fokus...
Polda Metro Jaya Fokus Awasi Jalur Arteri Cawang hingga Kedungwaringin Selama Mudik 2025
Ditpamobvit Polda Metro...
Ditpamobvit Polda Metro Bersama SHW Center Bagikan Takjil ke Masyarakat
Sidak Pasar Kemayoran,...
Sidak Pasar Kemayoran, Satgas Pangan Polda Metro Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
9 Polisi Polda Kepri...
9 Polisi Polda Kepri Terlibat Pemerasan Tersangka Narkoba dengan Modus Pinjol
Peras Korban Rp180 Juta,...
Peras Korban Rp180 Juta, Oknum Pengacara di NTB Kena OTT Polisi
Rekomendasi
Toyota Bakal Luncurkan...
Toyota Bakal Luncurkan Sembilan Model Baru Mobil Listrik pada 2026
Propam Polri Gelar Sidang...
Propam Polri Gelar Sidang Etik Pekan Depan, Eks Kapolres Ngada Terancam Dipecat
Emil Audero Cs Didaftarkan...
Emil Audero Cs Didaftarkan Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain!
Berita Terkini
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
20 menit yang lalu
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
1 jam yang lalu
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
4 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
4 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
4 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
4 jam yang lalu
Infografis
Fakta Mengejutkan, Ternyata...
Fakta Mengejutkan, Ternyata Buaya adalah Hewan yang Sangat Setia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved