Dramatis! Evakuasi Lansia Penderita Sesak Napas yang Terjebak Kemacetan Lebaran di Malang

Minggu, 14 April 2024 - 07:38 WIB
loading...
A A A
Langkah ini diambil mengingat volume kendaraan yang meningkat dan ramai saat libur panjang lebaran. Menurutnya, dalam kondisi ini pertolongan pertama tepat dan kecepatan menjadi kunci agar menyelamatkan warga.



Apalagi di tengah kondisi peningkatan arus lalu lintas (lalin) di momen Hari Raya Idulfitri. ”Dalam kondisi ini, kami harus memastikan pasien segera mendapatkan pertolongan yang tepat," kata dia.

Ipda Dicka menyebut, saat ini, kondisi perempuan lanjut usia tersebut masih dalam perawatan intensif di Rumah Sakit Saiful Anwar. Penanganan cepat dari petugas kepolisian Polres Malang diapresiasi sebagai langkah yang menyelamatkan nyawa dalam situasi darurat tersebut.

Dengan koordinasi yang baik antara berbagai pihak terkait, diharapkan penanganan darurat seperti ini dapat dilakukan dengan efektif dan efisien untuk menyelamatkan nyawa dan memberikan bantuan yang dibutuhkan.
(ams)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2292 seconds (0.1#10.140)