2 Warga Jonggol Tewas setelah Berusaha Evakuasi Bangkai Kucing di Sumur

Minggu, 03 Maret 2024 - 17:40 WIB
loading...
2 Warga Jonggol Tewas...
Dua warga Desa Singajaya, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor tewas setelah salah satu di antaranya berusaha evakuasi bangkai kucing di dalam sumur. Foto/Dok BPBD
A A A
BOGOR - Dua warga Desa Singajaya, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor tewas setelah salah satu di antaranya berusaha evakuasi bangkai kucing di dalam sumur. Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 10.45 WIB.

Kedua warga itu sudah dievakuasi oleh tim SAR gabungan. Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor Mochamad Adam mengungkapkan awalnya salah satu warga itu sedang membersihkan sumur dengan mesin pompa yang di dalamnya terdapat bangkai kucing.

“Korban membawa mesin ke bawah (sumur), diduga menghirup asap (Co2),” kata Adam dalam keterangannya, Minggu (3/3/2024).



Di dalam sumur, warga tersebut pun meminta tolong. Satu orang warga lainnya pun datang membantu untuk menolong, tetapi juga diduga menghirup gas beracun dalam sumur tersebut.

“Diduga korban menghirup udara Co2 dari mesin yang digunakan untuk menyedot air sumur,” jelasnya.

Tim SAR gabungan bergegas menuju lokasi untuk mengevakuasi kedua warga yang diketahui berinisial HD dan KS itu. Satu korban meninggal dunia di dalam sumur.

Sedangkan satu warga lainnya sempat bernapas tetapi dinyatakan meninggal dunia di puskesmas. “Korban jiwa dua orang meninggal dunia,” pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pasuruan Gempar! Perempuan...
Pasuruan Gempar! Perempuan Tewas Tersangkut di Saluran Irigasi Warung Nasi
Pengemudi Mobil di Bogor...
Pengemudi Mobil di Bogor Tewas Ditusuk Gara-gara Serempetan dengan Pengendara Motor
5 Wisatawan Terseret...
5 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Carita, 1 Orang Tewas
Satu Keluarga di Musi...
Satu Keluarga di Musi Rawas Keracunan Asap Genset, 3 Orang Tewas
Polda Jateng Tahan AKP...
Polda Jateng Tahan AKP Hariyadi, Polantas Yogyakarta Tersangka Penganiayaan Darso hingga Tewas
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Buruh Pabrik di Lampung...
Buruh Pabrik di Lampung Tewas Terjatuh ke Mesin Pencacah Kayu
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Aniaya Pemuda hingga...
Aniaya Pemuda hingga Tewas, Kepala Dusun di Lampung Selatan Diringkus
Rekomendasi
Penerapan KUHP Baru...
Penerapan KUHP Baru 2026, LBH Ansor: Semangat Lepas dari Warisan Kolonial
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
KPK Imbau Penyelenggara...
KPK Imbau Penyelenggara Negara Tolak Gratifikasi Jelang Lebaran, Bisa Lapor ke Sini
Berita Terkini
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
13 menit yang lalu
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
1 jam yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
2 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
3 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
3 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved