Selain Bazar Minyak Goreng, Caleg Perindo Juga Fasilitasi Layanan Kesehatan

Minggu, 28 Januari 2024 - 16:15 WIB
loading...
Selain Bazar Minyak...
Kehadiran caleg Partai Perindo untuk DPR RI dapil I (Surabaya-Sidoarjo) Natalia Celilia memfasilitasi pemeriksaan kesehatan bagi masyarakat di Jalan Gogor, Wiyung, Surabaya, Sabtu (27/1/2024). Foto/MPI/Masdarul Khoiri
A A A
SURABAYA - Kehadiran caleg Partai Perindo untuk DPR RI dapil I (Surabaya-Sidoarjo) Natalia Celilia tak hanya membawa program bazar minyak goreng murah. Caleg Perindo ini juga memfasilitasi pemeriksaan kesehatan bagi masyarakat di Jalan Gogor, Wiyung, Surabaya, Sabtu (27/1/2024).

Program sosial caleg partai nomor urut 16 ini pun diserbu masyarakat yang ingin memeriksakan kesehatan. Natalia melibatkan beberapa tenaga kesehatan untuk melayani masyarakat yang membutuhkan. Ada yang pijat dan ada juga layanan lain.

"Alhamdulillah, bisa periksa kesehatan di sini. Kalau harus periksa di luar keluar ongkos. Terima kasih sudah ada caleg Perindo," ujar seorang warga yang hadir.



Dalam kegiatan ini, Natalia tidak sendirian, melainkan berkolaborasi dengan caleg Perindo untuk DPRD Kota Surabaya Dapil V, Rudi Sutanto.

Masyarakat yang hadir juga diberi gratis kaus Perindo untuk bisa dipakai setiap hari di rumah. "Semoga langkah kecil yang kami lakukan ini membawa manfaat bagi masyarakat di sini," tambah Natalia.

Diketahui, Partai Perindo mempunyai program bazar murah untuk minyak goreng. Sebab, minyak goreng menjadi kebutuhan sehari-hari masyarakat.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor...
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor di Manado, Anggota DPRD dari Perindo Yasir Tarukbua Door to Door Salurkan Bantuan
Legislator Perindo Rawidin...
Legislator Perindo Rawidin La Ode Serap Aspirasi Warga Ambon untuk Perubahan Nyata
Bupati Labuhanbatu Selatan...
Bupati Labuhanbatu Selatan Apresiasi Safari Ramadan Partai Perindo, Wujud Kepedulian untuk Masyarakat
Fokus Potensi Perikanan,...
Fokus Potensi Perikanan, Anggota DPRD Kotawaringin Timur dari Partai Perindo Hendra Sia: Pacu Nilai Tambah dengan Produk Khas UMKM
Peduli Korban Gempa,...
Peduli Korban Gempa, Anggota DPRD dari Partai Perindo Erwin Simamora Kawal Bantuan di Tapanuli Utara
Hangatnya Ramadan, Partai...
Hangatnya Ramadan, Partai Perindo Babel Berbagi Takjil, Bukber, dan Santuni Anak Yatim
Anggota DPRD Partai...
Anggota DPRD Partai Perindo Mimika Rampeani Rahman Tegaskan Pendidikan Kunci Lahirkan Generasi Penerus Berkualitas
Usai Konsolidasi, DPW...
Usai Konsolidasi, DPW Partai Perindo Jakarta Bagi-bagi Takjil
Edukasi Pencegahan Penyakit...
Edukasi Pencegahan Penyakit Jantung Digelar di Surabaya, Ini Gejalanya
Rekomendasi
Sinyal Kuat AS Cabut...
Sinyal Kuat AS Cabut Sanksi Rusia demi Hidupkan Ekspor Biji-bijian Laut Hitam
Menekraf Teuku Riefky...
Menekraf Teuku Riefky Temui Menko Airlangga Bahas Ekraf
Menakar Peluang Kolaborasi...
Menakar Peluang Kolaborasi Politik Jokowi dan PSI Menuju 2029
Berita Terkini
Kejati Geledah Kantor...
Kejati Geledah Kantor Penghubung Sultra di Jakarta Terkait Dugaan Korupsi APBD
2 menit yang lalu
JICT Berangkatkan 600...
JICT Berangkatkan 600 Warga Jakut Mudik Gratis ke Surabaya dan Malang
3 menit yang lalu
Kunjungi Rumah Briptu...
Kunjungi Rumah Briptu M Ghalib Korban Penembakan TNI, Kapolri Sampaikan Belasungkawa
1 jam yang lalu
Peduli Korban Banjir,...
Peduli Korban Banjir, Luby Indonesia Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Warga Bekasi
1 jam yang lalu
Mayat Mr X Berambut...
Mayat Mr X Berambut Cepak Mengambang di Kali Cengkareng Drain
3 jam yang lalu
Tak Ada Pemutihan Pajak...
Tak Ada Pemutihan Pajak Kendaraan di Jakarta, Alasan Pramono Kejar yang Menunggak
4 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved