Diduga Lakukan Pencabulan, Pengusaha Sablon Digelandang ke Kantor Polisi

Rabu, 12 Agustus 2020 - 08:26 WIB
loading...
Diduga Lakukan Pencabulan,...
Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
DEPOK - Seorang pria yang diduga melakukan pelecehan seksual terhadap anak di bawah umur digelandang ke kantor polisi. Pria tersebut digelandang oleh warga yang sudah geram dengan ulahnya saat beraksi di Citayam, Depok.

Saat diamankan, pria itu nyaris menjadi bulan-bulanan warga. Beruntung petugas kepolisian bisa mengamankan pria itu dari amukan warga. Peristiwa itu bahkan sempat ramai di media sosial (medsos).

“Betul, yang bersangkutan sedang kami interogasi di Polsek,” kata Kapolsek Pancoran Mas, Kompol Triharjadi kepada wartawan di Depok, Jawa Barat, Rabu (12/8/2020). ( )

Terpisah, Kanit Reskrim Polsek Pancoran Mas, Iptu Hendra menjelaskan, saat ini pihaknya tengah menunggu pihak korban membuat laporan. “Iya sementara sedang kami amankan di Polsek, tadi diamankan warga. Tapi korbannya belum bikin laporan kami juga masih menunggu,” katanya.

Dari hasil pemeriksaan sementara yang bersangkutan berinisial RO (43) dan bukan warga sekitar. “Bukan orang daerah situ. Dia ngontrak usaha sablon dekat situ, masih kami dalami lagi dan menunggu korban membuat laporan,” pungkasnya. ( )
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
Tenaga Ahli Anggota...
Tenaga Ahli Anggota DPRD Jakarta Dilaporkan ke Polisi terkait Dugaan Pelecehan Seksual
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
Tenaga Honorer di DPRD...
Tenaga Honorer di DPRD Jakarta Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual
Kekerasan Seksual oleh...
Kekerasan Seksual oleh Oknum Dokter Marak, Pakar Hukum: UU TPKS Perlu Dievaluasi
Polresta Malang Segera...
Polresta Malang Segera Panggil Oknum Dokter Diduga Melecehkan Pasien
UI Bekukan Kegiatan...
UI Bekukan Kegiatan Akademik Dokter PPDS yang Rekam Mahasiswi Mandi
Amuk Massa! Mobil Polisi...
Amuk Massa! Mobil Polisi Dibakar saat Tangkap Pelaku Penganiayaan di Depok
Korban Pelecehan Seksual...
Korban Pelecehan Seksual Oknum Dokter di RS Swasta Malang Bertambah Jadi 4 Orang
Rekomendasi
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
Berita Terkini
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
1 jam yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
2 jam yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
3 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
4 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
4 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
5 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved