Beri Kuliah Umum di Unpar, Ganjar Ungkap 35 Persen Anak Muda Tak Puas dengan Demokrasi

Rabu, 11 Oktober 2023 - 13:12 WIB
loading...
A A A
"Keunggulan tersebut bisa terjadi dengan berinteraksi secara nyata dan mendalam dengan persoalan lingkungan, masyarakat dan persoalan dunia," katanya.

Untuk itu, lanjut Tri, melibatkan generasi muda dalam politik menjadi sesuatu yang penting. Sebab menurutnya, generasi muda atau mahasiswa ini akan menjadi pemain utama di masa yang akan mendatang.

"Maka pemahaman, partisipasi dari mahasiswa ini perlu disiapkan dan difasilitasi," ujarnya.

Tri mengatakan, kegiatan umum ini menjadi ranah nyata untuk pengembangan mahasiswa. Oleh karena itu, pihaknya pun mengucapkan terima kasih kepada Ganjar Pranowo yang telah meluangkan waktunya untuk bisa berbagai pengalaman dengan mahasiswa Unpar.

"Terima kasih kepada Ganjar Pranowo seorang tokoh yang telah memiliki pengalaman dan pemahaman yang sangat memadai dalam dunia politik dan demokrasi indonesia, terima kasih telah hadir untuk berbagai pengalaman dan berbagai cita-cita," tuturnya.

"Pengalaman tersebut diharapakan dapat menjadi inspirasi para mahasiswa untuk terlibat secara nyata dengan pemahaman yang benar dan baik," tandasnya.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kampus Unpar Bandung...
Kampus Unpar Bandung Diancam Bom Panci dan Plastik, Pelaku Ngaku Jamaah Ansharut Daulah
41 Daerah Pilkada Lawan...
41 Daerah Pilkada Lawan Kotak Kosong, Ganjar Pranowo: Bisa Saja Menang!
Mahasiswa Harus Jaga...
Mahasiswa Harus Jaga Kampus dari Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme
Hadiri Sidang Pledoi...
Hadiri Sidang Pledoi Palti Hutabarat, Ganjar Pranowo: Kamu Tidak Sendirian!
Kuliah Umum di IPDN...
Kuliah Umum di IPDN Jatinangor, Bahlil Sebut Bandara IKN Siap Sebelum 17 Agustus
Ini Respons Ganjar Pranowo...
Ini Respons Ganjar Pranowo Terkait Rencana PDIP Usung Anies di Pilkada Jakarta
Ganjar Pranowo Bercanda...
Ganjar Pranowo Bercanda saat Lihat Sapi Kurban di Wedomartani Sleman: Podo-podo Bantenge
Salat Iduladha Bareng...
Salat Iduladha Bareng Keluarga di Masjid Kampung Wedomartani Sleman, Ganjar: Suasananya Hangat
Ganjar Resmi Jadi Warga...
Ganjar Resmi Jadi Warga Sleman: Seperti Pulang ke Kampung Halaman
Rekomendasi
PLN IP Targetkan Penambahan...
PLN IP Targetkan Penambahan Daya Listrik 2.000 MW di 2025
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
6 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
13 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
44 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
46 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Hadapi Pandemi, Anak...
Hadapi Pandemi, Anak Muda Indonesia Paling Optimistis di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved