Dua Pencari Suaka di Kalideres Positif Corona

Selasa, 28 Juli 2020 - 11:04 WIB
loading...
Dua Pencari Suaka di...
Dua pencari suaka di Kalideres, Jakarta Barat positif Covid-19. Foto: Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Dua pencari suaka di Kalideres, Jakarta Barat positif Covid-19 . Mereka terpapar usai hasil swab dilakukan di kawasan itu sepekan lalu. “Ada dua orang yang positif,” kata Kasudin Kesehatan Jakarta Barat Kristi Wathini, Selasa (28/7/2020).

Sebelumnya, tes swab dilakukan secara bertahap sebanyak empat kali di lokasi penampungan pencari suaka di Kalideres sejak Rabu (22/7/2020). (Baca juga: Warga di Zona Merah Disarankan Salat Idul Adha di Rumah)

Kini terhadap dua orang tersebut, pihaknya telah memisahkan mereka. Isolasi mandiri dilakukan terhadap mereka agar Covid-19 tak menyebar.

Perwakilan pengungsi Kalideres Wahid Ali menuturkan dua orang yang positif diketahui seorang ibu dan anak berumur enam tahun. Keduanya berasal dari keluarga berbeda. “Sekarang sudah dipisahkan dari pengungsi yang lain,” ucapnya.

Setelah ada pencari suaka yang positif, ketua RW menutup rapat gerbang itu. Mereka melarang siapapun keluar masuk, termasuk pengungsi. (Baca juga: 20 Petugas Samsat Jaksel Positif Covid-19)
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Demo Pengungsi Afghanistan...
Demo Pengungsi Afghanistan di Tanjungpinang Dibubarkan Polisi
Pencari Suaka WN Myanmar...
Pencari Suaka WN Myanmar Pakai Identitas Palsu Ditangkap Imigrasi di Riau
Diguyur Hujan, Puluhan...
Diguyur Hujan, Puluhan Pengungsi Afganistan Tetap Gelar Unjuk Rasa di UNHCR
5 Tahun Tak Dapat Kejelasan,...
5 Tahun Tak Dapat Kejelasan, Perempuan China Pencari Suaka Pilih Pulang
Ade Yasin Resah Pancari...
Ade Yasin Resah Pancari Suaka di Kawasan Puncak Capai 1.690 Orang, Minta Ombudsman Cari Solusi
Kepemimpinan Jokowi...
Kepemimpinan Jokowi Bantu Kepala Daerah Tangani COVID-19
Dibawa Kabur Imigran...
Dibawa Kabur Imigran Gelap, Mobil Dinas Rudenim Ditemukan di Masjid
Pabrik Jamu Corona Palsu...
Pabrik Jamu Corona Palsu Dibongkar BPOM Semarang, Bisa Bikin Wajah Bulat
PPKM Level 1, Bocil...
PPKM Level 1, Bocil Depok Bisa Dapat Kartu PeduliLindungi
Rekomendasi
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
31 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved