298 Anak di Kota Lubuklinggau Terdeteksi Stunting

Senin, 19 Juni 2023 - 12:07 WIB
loading...
298 Anak di Kota Lubuklinggau...
Ratusan anak di Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan (Sumsel) mengalami stunting. Hal ini terungkap setelah Bapeda Sumsel melakukan penilaian dan evaluasi mengenai program stunting di kota tersebut. Foto SINDOnews
A A A
LUBUKLINGGAU - Ratusan anak di Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan (Sumsel) mengalami stunting . Hal ini terungkap setelah Bapeda Sumsel melakukan penilaian dan evaluasi mengenai program stunting di kota tersebut.



Kepala Dinas Kesehatan Kota Lubuklinggau, Erwin Armeidi, dalam penilaian dan evaluasi tersebut tercatat ada sebanyak 298 anak mengalami stunting.
"Sekarang kondisinya kalau yang EPPGM kita, yang tercatat sekarang ada 298 yang ada by name by addres-nya yang mengalami stunting. Dan wilayah paling banyak yakni di daerah Simpang Periuk," ujar Erwin, Senin (19/6/2023).

Dijelaskan Erwin, dari 298 anak stunting tersebut pihaknya akan menyisir yang berada pada garis merah dan akan di booster dengan susu. "Booster susu ini untuk mempercepat proses tumbuh kembang anak," jelasnya.

Dari data stunting nanti, lanjut Erwin, akan dilihat wilayah mana saja yang memang rendah sekali atau memang garis merah. "Itu yang kita booster dengan susu. Karena yang kita utamakan makanan tambahan. Dan susu itu juga bukan sekali kasih itu saja, minimal 3 bulan," jelasnya.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Butuh Kolaborasi untuk...
Butuh Kolaborasi untuk Tekan Angka Stunting di Marunda
Atasi Stunting, Pj Gubernur...
Atasi Stunting, Pj Gubernur Kaltim Resmikan Rehabilitasi Bendungan Babulu
Kisah Kecil dari Desa...
Kisah Kecil dari Desa Parung Mulya Karawang, Membangun Masa Depan Lebih Terang
Pantau Program Genting,...
Pantau Program Genting, Wamen Isyana Bagoes Oka Cek Keluarga Risiko Stunting di Lampung Tengah
Cegah Stunting, Bank...
Cegah Stunting, Bank Jatim Serahkan Bantuan Susu Formula ke Pemkab Jombang
Peruri Kukuhkan Komitmen...
Peruri Kukuhkan Komitmen Turunkan Angka Stunting di Desa Parungmulya Karawang
Sejalan dengan Prabowo,...
Sejalan dengan Prabowo, Anwar-Reny Atasi Stunting lewat Makan Bergizi Gratis
Pemprov Gorontalo Ajak...
Pemprov Gorontalo Ajak Investor Atasi Stunting dan Kemiskinan Ekstrem
Tekan Stunting, Dosen...
Tekan Stunting, Dosen dan Mahasiswa STFI Edukasi Warga Karyamukti Pentingnya Asupan Gizi Seimbang
Rekomendasi
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Australia vs Indonesia, di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, 12 Pilar Absen
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Semangat Saleh Husin...
Semangat Saleh Husin dan Kawan-kawan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
16 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
20 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
26 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
2 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved