Perbedaan Terminal 1, 2, dan 3 Bandara Soetta

Kamis, 01 Juni 2023 - 14:05 WIB
loading...
A A A
Maskapai yang dilayani antara lain Airfast Indonesiaa, Indonesia AirAsia, NAM Air, Sriwijaya Air, Super Air Jet.

Sama seperti Terminal 1, Terminal 2 juga mempunyai 3 subterminal, yaitu D, E, dan F. Kini Terminal 2 melayani penerbangan domestik di Terminal 2 Domestik (2D dan 2E) dan penerbangan internasional di Terminal 2 Internasional (2F), dengan total 21 gate.

Maskapai yang dilayani adalah Batik Air dan Lion Air untuk penerbangan domestik, sedangkan penerbangan internasional yang dilayani adalah Indonesia AirAsia, Batik Air, Batik Air Malaysia, Lion Air, Thai Lion Air, JetStar, Scoot, Cebu Pacific.

Terminal 3 memiliki 38 gate, yakni gate 1-10 yang diperuntukkan bagi penerbangan internasional dan gate 11-28 untuk penerbangan domestik.

Terminal 3 melayani penerbangan domestik milik maskapai Garuda Indonesia, Citilink, Pelita Air, dan Transnusa.

Sedangkan untuk penerbangan internasional, maskapai yang dilayani di Terminal 3 adalah Garuda Indonesia, Citilink, Indonesia Air Asia, dan seluruh maskapai asing.

4. Kapasitas

Terminal 1 memiliki kapasitas untuk menangani 9 juta penumpang per tahun. Dalam rencana baru, Terminal 1 akan memiliki kapasitas meningkat menjadi 18 juta penumpang per tahun.

Saat ini Terminal 2 memiliki kapasitas sebesar 9 juta penumpang per tahun dan akan dikembangkan menjadi 19 juta penumpang per tahun. Sementara itu, Terminal 3 dirancang untuk kapasitas total 25 juta penumpang per tahun.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Runway 3 Bandara Soetta...
Runway 3 Bandara Soetta Ditutup Sementara Imbas Asap Kebakaran Gudang Limbah Plastik
Beri Kenyamanan Pemudik,...
Beri Kenyamanan Pemudik, Bandara Sepinggan Operasikan Posko Mudik Lebaran
Diskon PSC dan Avtur...
Diskon PSC dan Avtur Tingkatkan Jumlah Pemudik Pesawat di Dua Bandara DIY
H-6 Lebaran, Arus Mudik...
H-6 Lebaran, Arus Mudik di Bandara Soekarno-Hatta Meningkat 18%
Kawal Kedatangan Cristiano...
Kawal Kedatangan Cristiano Ronaldo, Polres Bandara Soetta Siagakan 100 Personel
Tol Sedyatmo Arah Bandara...
Tol Sedyatmo Arah Bandara Soetta Masih Tergenang, Ketinggian Air 40-50 Cm
Hati-hati, Akses ke...
Hati-hati, Akses ke Bandara Soekarno-Hatta Banjir
Jalur Rel Bandara Soetta...
Jalur Rel Bandara Soetta Tergenang Banjir, Perjalanan Kereta Basoetta Hanya Sampai Stasiun Batu Ceper
Sejumlah Bandara Terdampak...
Sejumlah Bandara Terdampak Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Laki-Laki
Rekomendasi
Sidang Hasto Kristiyanto...
Sidang Hasto Kristiyanto di Pengadilan Tipikor Kembali Ricuh
KIKO Season 4 Episode...
KIKO Season 4 Episode Jungle Rumble, Minggu 27 April 2025 Jam 06.15 Pagi di RCTI
5 Potret Fachri Albar...
5 Potret Fachri Albar Pakai Baju Tahanan usai Ditangkap Kasus Narkoba, Tangan Diborgol
Berita Terkini
Guru Besar UNS Jadi...
Guru Besar UNS Jadi Mediator Gugatan Ijazah Jokowi
1 jam yang lalu
Transjabodetabek Resmi...
Transjabodetabek Resmi Beroperasi, MTI Tekankan Pentingnya Masterplan Transportasi yang Terintegrasi
2 jam yang lalu
Hakim yang Memimpin...
Hakim yang Memimpin Sidang Gugatan Jokowi Pernah Tangani Kasus Korupsi Eks Wali Kota Bima
3 jam yang lalu
Wabup Belitung: Program...
Wabup Belitung: Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis Tingkatkan Kualitas Hidup
3 jam yang lalu
Soal Pengumuman CPNS...
Soal Pengumuman CPNS dan PPPK, Dewan Adat Kaimana Minta Peserta Seleksi Jaga Kamtibmas
4 jam yang lalu
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
6 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved