Peringatan DPRD Jabar: Data Corona Mesti Akurat dan Program Harus Tepat Sasaran

Selasa, 14 April 2020 - 13:20 WIB
loading...
A A A
Dengan adanya wabah COVID-19, lanjut Asep, program penanggulangan ekonomi saat ini banyak, seperti Pemprov Jabar yang menggelontorkan bantuan sebesar Rp5 triliun untuk membantu masyarakat rawan miskin baru yang aktivitas ekonominya terdampak COVID-19.

"Dengan program tersebut, warga terdampak menerima bantuan senilai Rp500.000, di mana Rp350.000 di antaranya berbentuk sembako," sebutnya.

Bahkan, pemerintah pusat pun menyediakan program bantuan berupa program prakerja. Tidak hanya itu, pemerintah pusat pun akan menambah jumlah penerima kartu sembako hingga 20 juta orang dengan jangka waktu sembilan bulan, termasuk memperluas jumlah penerima sembako di luar Jabodetabek.

"Jika pendataanya tumpang tindih atau itu-itu saja penerimanya, ini akan menimbulkan kecemburuan sosial dan akan berdampak pada konflik horizontal," imbuhnya.

Karenanya, pihaknya berharap, Pemprov Jabar melakukan pendataan secara akurat dan tepat sasaran. Jangan sampai program bantuan baru juga diterima oleh penerima PKH, BSNT maupun PBI.

"Bantuan ini harus dikhususkan untuk warga miskin baru yang terdampak COVID-19 dengan mengacu pada data terbaru," tandasnya. agung bakti sarasa
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Peduli Dampak PPKM Darurat,...
Peduli Dampak PPKM Darurat, PMKRI Bagikan Paket Sembako untuk Panti Asuhan
Jumlah Kematian Akibat...
Jumlah Kematian Akibat COVID-19 di Jawa Timur Tembus 10.000 Lebih
Satgas Jogo Tonggo Gumantar...
Satgas Jogo Tonggo Gumantar Bantu Modal untuk Korban PHK
Dampak COVID-19, Penyaluran...
Dampak COVID-19, Penyaluran Kredit di Jawa Timur Melambat
Terdampak COVID-19,...
Terdampak COVID-19, Pendapatan PDAM Salatiga dari Industri dan Niaga Turun 50 Persen
Terdampak COVID-19,...
Terdampak COVID-19, RAPBD Jawa Timur Turun Menjadi Rp32,4 Triliun
Terpuruk di Masa Pandemi,...
Terpuruk di Masa Pandemi, Seruyan Fokus Pemulihan Ekonomi di 2021
109 ASN Karawang Terpapar...
109 ASN Karawang Terpapar Covid-19, Pemkab Berlakukan WFH
Pemkab Sleman Berikan...
Pemkab Sleman Berikan BST Bagi Pekerja yang Kena PHK
Rekomendasi
Staf Sekjen PDIP Hasto...
Staf Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan di PN Selatan
Cegah Dehumanisasi,...
Cegah Dehumanisasi, Pengembangan Teknologi Harus Diperkuat Nilai Kehidupan Sosial
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
25 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
Fakta Program Makan...
Fakta Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Balita dan Pelajar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved