Polda Sumut Tangkap 8 Tersangka Narkoba, Sita 99 Kg Sabu dan 33 Ribu Butir Ekstasi

Sabtu, 15 April 2023 - 04:18 WIB
loading...
Polda Sumut Tangkap...
Polda Sumut mengamankan delapan tersangka narkoba dengan barang bukti 99 kilogram sabu dan 33.000 ekstasi.Foto/ilustrasi
A A A
MEDAN - Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara menangkap 8 orang tersangka pelaku peredaran gelap narkoba jenis sabu-sabu dan ekstasi dalam sebulan terakhir. Dari delapan tersangka disita 99 kilogram (kg) narkoba jenis sabu-sabu dan 33 ribu butir pil ekstasi.

Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol Panca Putra Simanjuntak, mengatakan para tersangka dan beruang bukti yang berhasil diamankan itu merupakan hasil penindakan dari 6 kasus tindak pidana narkoba yang dilakukan sejak 19 Maret hingga 11 April 2023.

"Dari enam kasus narkotika itu, Panca mengungkapkan sebanyak delapan orang tersangka diamankan dengan barang bukti yang turut disita sabu seberat 99 kg dan pil ektasi sebanyak 33 ribu butir," kata Panca, Jumat (14/4/2023).

Baca juga: Heboh Dokter Muda Ngamuk dan Tarik Paksa Wanita Pengunjung RSUD Pirngadi, Akhirnya Berdamai

Tersangka yang diamankan ini, ungkap Irjen Panca, merupakan anggota sindikat narkoba jaringan internasional. Mereka kerap bergerak dari Malaysia menuju Sumatera Utara lalu ke Aceh dan Riau atau sebaliknya.

"Penindakan ini sebagai bentuk tegas Polda Sumut dalam memberantas narkoba," tegasnya.

Setelah diamankan, barang bukti sabu-sabu dan pil ekstasi akan dimusnahkan. Sementara para tersangka diproses sesuai dengan ketentuan hukum berlaku.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pesta Sabu, Ketua Bawaslu...
Pesta Sabu, Ketua Bawaslu KBB Ditangkap Polisi
7 Fakta Mengejutkan...
7 Fakta Mengejutkan Kapolres Ngada Diciduk Mabes Polri, Diduga Terlibat Narkoba dan Asusila
Mabes Polri Tangkap...
Mabes Polri Tangkap Kapolres Ngada, Diduga Terlibat Narkoba dan Asusila
Bandar Narkoba di Asahan...
Bandar Narkoba di Asahan Sumut Tembak Polisi saat Disergap
Penampakan Musisi Fariz...
Penampakan Musisi Fariz RM Ditangkap Karena Narkoba
Peras Kepsek di Nias...
Peras Kepsek di Nias Rp400 Juta, 2 Oknum Polisi Polda Sumut Ditangkap
3 Polisi Dipecat Akibat...
3 Polisi Dipecat Akibat Terlibat Kasus Pembunuhan Tahanan di Medan
Kodam I/BB-Polda Sumut...
Kodam I/BB-Polda Sumut Gelar Makan Sehat Bergizi untuk Anak Yatim dan Kaum Duafa
Edan! Suami di Riau...
Edan! Suami di Riau Bunuh Istri Gara-gara Dilarang Konsumsi Sabu
Rekomendasi
PLN IP Targetkan Penambahan...
PLN IP Targetkan Penambahan Daya Listrik 2.000 MW di 2025
Marak Tragedi Kecelakaan...
Marak Tragedi Kecelakaan Anak di Jalan Raya: Pengamat UI Soroti Kualitas Helm SNI
Mendikti Saintek Rancang...
Mendikti Saintek Rancang Lembaga Pinjaman Pendidikan untuk Mahasiswa
Berita Terkini
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
26 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
27 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
53 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
1 jam yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
1 jam yang lalu
Infografis
Mengenal Tanaman Narkoba...
Mengenal Tanaman Narkoba Kratom dan Berbagai Khasiatnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved