Mantan Ketua KY Jaja Ahmad Jayus Dibacok di Rumahnya, Polisi: Luka di Leher Belakang

Selasa, 28 Maret 2023 - 21:50 WIB
loading...
Mantan Ketua KY Jaja...
Mantan Ketua KY Jaja Ahmad Jayus dibacok di rumahnya, polisi menyebut luka bacokan di leher belakang. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
BANDUNG - Nasib nahas menimpa mantan Ketua Komisi Yudisial (KY), Jaja Ahmad Jayus. Jaja diduga menjadi korban pembacokan .

Peristiwa tersebut terjadi di kediaman Jaja di Kompleks GBA, Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung, Selasa (28/3/2023) sekitar pukul 15.00 WIB.


Kapolresta Bandung, Kombes Kusworo Wibowo membenarkan adanya peristiwa tersebut. "Iya (benar)" kata Kusworo.



Kusworo menjelaskan, Jaja sementara diduga menjadi korban pembacokan. Sebab polisi masih menunggu hasil visum yang dilakukan terhadap korban. "Dugaan dibacok. Masih menunggu hasil visum," ujar Kusworo.

Menurut Kusworo, Jaja menderita luka di bagian leher belakangnya. Adapun Jaja kini sudah dilarikan ke RS Mayapada untuk mendapat penanganan.



Berdasarkan video yang beredar, rumah yang jadi lokasi kejadian sudah dipasang garis polisi untuk proses penyelidikan lebih lanjut. "Korban dibawa ke RS Mayapada," ungkapnya.

Sekadar informasi, Jaja merupakan mantan Ketua KY Indonesia. Jaja pernah menjabat selama dua periode yakni pada 2010 hingga 2015 dan 2015 hingga 2020.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Gara-gara Uang, Paman...
Gara-gara Uang, Paman Tega Bacok Keponakan hingga Kritis di Lebak
Ini Tampang Begal Bergolok...
Ini Tampang Begal Bergolok Anggota Geng Motor di Bandung
Tega Bunuh Bayinya yang...
Tega Bunuh Bayinya yang Berusia 2 Bulan, Brigadir AK Diperiksa Propam-Ditreskrimum Polda Jateng
Polisi Tangkap Pembunuh...
Polisi Tangkap Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Jakbar
Polri Diminta Beri Sanksi...
Polri Diminta Beri Sanksi Oknum Polisi yang Aniaya Pencari Bekicot di Grobogan
Ibu-Anak Tewas dalam...
Ibu-Anak Tewas dalam Toren, Polisi: Ada Luka Hantaman Benda Tumpul di Kepala Korban
Rekomendasi
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
Eks Bos Shin Bet Israel...
Eks Bos Shin Bet Israel Ancam Netanyahu: Saya akan Bongkar Semua yang Saya Tahu
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
2 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
4 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
4 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
5 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
6 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
7 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved