Terseret Arus Sungai, Jembatan Gantung Penghubung Kabupaten Ciamis- Kuningan Putus

Senin, 27 Maret 2023 - 08:14 WIB
loading...
Terseret Arus Sungai,...
Jembatan gantung yang menghubungkan dua kabupaten yakni Ciamis dan Kuningan di Desa Sukajaya, Kecamatan Rajadesa, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat terseret Luapan Arus sungai Cijolang. iNew TV/Acep
A A A
CIAMIS - Jembatan gantung yang menghubungkan dua kabupaten yakni Ciamis dan Kuningan di Desa Sukajaya, Kecamatan Rajadesa, Kabupaten Ciamis , Jawa Barat terseret Luapan Arus sungai Cijolang. Akibatnya, warga harus memutar 10 kilometer untuk menuju jalan alternatif.

Menurut warga setempat, Kuswara (81) jembatan tersebut hanyut pada, Sabtu pukul 17.00 WIB. Kondisi cuaca saat itu hujan deras di wilayah perbatasan hingga terjadi kenaikan debat air naik setinggi 5 meter dan menggerus jembatan gantung.

"Kemarin itu hujan besar kurang lebih du jam. Setelah itu air sungai meluap setinggi 5 meter. Sehingga pelat lantai jembatan itu terbawa arus. Jadi ini yang tersisa hanya kawat sling jembatan dan pengaitnya saja," ujar Kuswara.

Kuswara mengatakan, sebelum jembatan tersebut dibangun warga menggunakan rakit untuk menyeberangi sungai. Setelah dibuatkan dan diresmikannya tahun 2020 jembatan tersebut dapat mempersingkat aktivitas warga. "Sehingga tidak perlu memutar hingga 10 kilometer untuk melintas," pungkasnya.

Baca: Sakit Hati Dituduh Curi Sapi, Arsyad Habisi Nyawa Imam Masjid.

"Dengan rusaknya jembatan ini justru sangat terganggu sekali untuk aktivitas warga, karena jembatan ini merupakan jembatan alternatif satu-satunya yang digunakan warga seperti berangkat anak-anak ke sekolah, pergi ke pasar," pungkasnya.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Besar Landa Kota...
Banjir Besar Landa Kota Padangsidimpuan, Mobil Terseret Arus hingga Rumah Porak-poranda
Jembatan Noyo Putus...
Jembatan Noyo Putus Akibat Terseret Banjir, Warga Nias Barat Terisolasi
Banjir Bekasi, Seorang...
Banjir Bekasi, Seorang Warga Jatiasih Hilang Terseret Arus
Jembatan Penghubung...
Jembatan Penghubung Dua Desa di Puncak Bogor Terputus Diterjang Luapan Kali Ciliwung
Hujan Deras Guyur Kawasan...
Hujan Deras Guyur Kawasan Puncak Bogor, Jembatan di Cisarua Ambruk
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Sijunjung Sumbar, Jembatan Sepanjang 300 Meter Hanyut
Bocah 7 Tahun di Bojonegoro...
Bocah 7 Tahun di Bojonegoro Hilang Terseret ke Sungai usai Main Seluncuran saat Hujan
Hujan Deras, Jembatan...
Hujan Deras, Jembatan di Citeureup Bogor Ambruk Tak Bisa Dilalui Kendaraan
3 Hari Hilang Ditelan...
3 Hari Hilang Ditelan Ombak, Urfa Bocah 12 Tahun Ditemukan Meninggal
Rekomendasi
Pilih Hotel Mewah Bintang...
Pilih Hotel Mewah Bintang 5 untuk Bahas RUU TNI, Sekjen DPR: Available dan Terjangkau!
Kereta Cepat Whoosh...
Kereta Cepat Whoosh Sediakan 800 Ribu Tiket Selama Musim Lebaran 2025
Soroti Penempatan Perwira...
Soroti Penempatan Perwira Polri di Lembaga Sipil, MPSI: Berpotensi Ancam Netralitas
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
6 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
8 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
9 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
9 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
10 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
13 jam yang lalu
Infografis
Sungai Terbesar di Asia...
Sungai Terbesar di Asia Barat Mengering, Tanda Akhir Zaman?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved