Polisi Ringkus Pelaku Kekerasan dan Pemerkosaan Mantan Kekasih di Kantor JNT Kalideres

Senin, 30 Januari 2023 - 18:23 WIB
loading...
Polisi Ringkus Pelaku...
Polisi menangkap pelaku kekerasan seksual dan pemerkosaan terhadap YO (19) di Kantor JNT, Kalideres, Jakarta Barat. Foto: MPI/Bachtiar Rojab
A A A
JAKARTA - Polisi menangkap pelaku kekerasan seksual dan pemerkosaan terhadap YO (19) di Kantor JNT, Kalideres, Jakarta Barat. Pelaku berinisial SY alias SAM (23) diringkus di Tambora, Jakarta Barat, Minggu (29/1/2023).

"Saat ini tersangka berikut barang buktinya dibawa ke Mako Polres Metro Jakarta Barat guna penyidikan lebih lanjut," kata Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat Kompol Haris Kurniawan, Senin (30/1/2023).

Hubungan antara korban dan pelaku merupakan mantan kekasih. Aksi keji pelaku bermula ketika cemburu terhadap korban yang dekat dengan seseorang berinisial R.
Baca juga: Remaja Pelaku Pemerkosaan di Bintaro Diciduk

"Setelah melakukan kekerasan tersangka mengaku berhasrat untuk menyetubuhi korban agar amarahnya mereda," ucapnya.

Pelaku kemudian merekam video ketika korban telanjang. Hal itu sengaja dilakukan pelaku sebagai bentuk pengancaman terhadap korban.

Pelaku akan menyebarkan video apabila korban melaporkan kejadian kepada pihak kepolisian. "Saat itu korban hanya bercerita ke temannya lalu melaporkan kejadian ke Polres Metro Jakarta Barat," ujar Haris.

Pelaku dijerat Pasal 6 huruf B UU Nomor 12 Tahun 2022 tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual dan atau Pasal 289 KUHP dan atau 285 dan atau Pasal 351 KUHP dengan ancaman hukuman penjara paling lama 12 tahun atau denda paling banyak Rp300 juta.

Diberitakan sebelumnya, aksi kekerasan seksual dan pemerkosaan terhadap korban YO terjadi di Kantor JNT, Taman Surya 2, Pegadungan, Kalideres, Jakarta Barat, Sabtu (14/1/2023).
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
Parah! Dokter PPDS Unsri...
Parah! Dokter PPDS Unsri Ditendang di Bagian Testis hingga Memar oleh Konsulen
Kronologi Wanita Korban...
Kronologi Wanita Korban Mutilasi di Serang hingga Sang Kekasih Ditangkap
Bejat! Oknum Polisi...
Bejat! Oknum Polisi di Pacitan Diduga Perkosa Tersangka di Ruang Tahanan
KKI Resmi Cabut Izin...
KKI Resmi Cabut Izin Praktik Dokter PPDS Priguna di RSHS
Priguna Dokter PPDS...
Priguna Dokter PPDS Bawa Obat Bius Sendiri untuk Perkosa Korban di RSHS Bandung
Rekonstruksi Kasus Dokter...
Rekonstruksi Kasus Dokter Cabul Perkosa Pasien di RSHS Bandung Menunggu Scientific Investigation
UIN Malang Keluarkan...
UIN Malang Keluarkan Mahasiswa Pelaku Pemerkosaan Mahasiswi Universitas Brawijaya
Rekomendasi
Di Mana Pulau Sandy...
Di Mana Pulau Sandy Cay yang Diklaim China dan Filipina sebagai Wilayahnya?
Misi Australia Meruntuhkan...
Misi Australia Meruntuhkan Dominasi China dalam Logam Tanah Jarang
Pengakuan Jujur Joey...
Pengakuan Jujur Joey Pelupessy: Ada Sensasi Unik saat Perkuat Timnas Indonesia
Berita Terkini
Sidang Mediasi Gugatan...
Sidang Mediasi Gugatan Ijazah Jokowi Mulai Digelar di PN Solo
11 menit yang lalu
Gelar Pertemuan dengan...
Gelar Pertemuan dengan Gubernur Papua Tengah, Michael Sianipar Tegaskan Partai Perindo Siap Sinergi Wujudkan Kesejahteraan Rakyat
22 menit yang lalu
Sekjen Garda Satu Ajak...
Sekjen Garda Satu Ajak Masyarakat Dukung Program Gubernur NTT Melki Laka Lena
30 menit yang lalu
Billy Suwae Nakhodai...
Billy Suwae Nakhodai Partai Perindo Papua, Siap Menangkan Fakhiri-Aryoko di PSU dan Pemilu 2029
42 menit yang lalu
Jokowi Hari Ini ke Polda...
Jokowi Hari Ini ke Polda Metro Laporkan Tudingan Ijazah Palsu
3 jam yang lalu
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
3 jam yang lalu
Infografis
Di Ambang Perang, India...
Di Ambang Perang, India Borong 26 Jet Tempur Rafale
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved