Cimahi Gempar! Rumah Mewah 2 Lantai Tiba-tiba Ambruk dan Hancur

Jum'at, 27 Januari 2023 - 20:02 WIB
loading...
Cimahi Gempar! Rumah...
Rumah mewah dua lantai di Jalan Budi, Kota Cimahi, Jawa Barat, tiba-tiba ambruk, Jumat (27/1/2023). Video ambruknya rumah tersebut, viral di media sosial. Foto/iNews TV/Yuwono Wahyu
A A A
CIMAHI - Video detik-detik ambruknya sebuah rumah mewah, viral di media sosial, Jumat (27/1/2023) siang. Rumah mewah dua lantai yang ada di Jalan Budi, Kota Cimahi, Jawa Barat tersebut, tiba-tiba ambruk dan hancur.



Diduga, rumah mewah di Kelurahan Pasirkaliki, Kecamatan Cimahi Utara tersebut ambruk, akibat kondisi bangunan sudah lapuk, dan adanya erosi pada bagian pondasi, karena letak berdirinya rumah tersebut berdekatan dengan saluran air.



Keluarga pemilik rumah, Egi mengaku, sebelum rumah tersebut roboh, tembok bagian bawah rumah bergeser dan terjadi retak-retak. "Kondisi retak-retak tersebut, sekitar satu bulan lalu, Akhirnya semua penghuni rumah dievakuasi, jadi saat ambruk rumah dalam kondisi kosong," tuturnya.



Kalaksa BPBD Kota Cimahi, Fitriandy Kurniawan mengatakan, dari hasil pemeriksaan bagian bawah bangunan rumah tersebut mengalami kelapukan akibat erosi. "Dua minggu lalu kondisinya sudah mengkhawatirkan, sehingga penghuni rumah sudah dievakuasi," tuturnya.



Fitriandy mengatakan, telah melakukan upaya penanganan dengan merobohkan sisa-sisa bangunan yang rawan roboh, agar tidak membahayakan warga. Untuk sementara warga diimbau tidak mendekati bangunan tersebut, karena sisa bangunan masih rawan roboh.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Masjid di Sumenep Madura...
Masjid di Sumenep Madura Tiba-tiba Ambruk Jelang Salat Tarawih
Nenek Suparmi Selamat...
Nenek Suparmi Selamat setelah Tertimpa Rumah yang Tiba-tiba Roboh di Ngawi
Puting Beliung Terjang...
Puting Beliung Terjang 4 Kecamatan di Tuban, Puluhan Rumah Warga Rusak
Listrik di Lebak Padam...
Listrik di Lebak Padam Berjam-jam usai Tiang Roboh Disapu Angin
Puluhan Rumah di Kediri...
Puluhan Rumah di Kediri Rusak Akibat Angin Kencang
56 Rumah di Lebak Rusak...
56 Rumah di Lebak Rusak dan 7 Pohon Tumbang Disapu Angin Kencang
Gempa Kabupaten Bandung,...
Gempa Kabupaten Bandung, BNPB Catat 710 Jiwa Pengungsi, 532 Bangunan Rusak Berat
Dampak Gempa Bandung,...
Dampak Gempa Bandung, Ratusan Rumah di Garut Rusak
Gegara Sound Horeg Rumah...
Gegara Sound Horeg Rumah Warga Dilakban, Polisi: Tidak Boleh Melebihi 60 Desibel
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
6 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
12 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
45 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
Megawati Hangestri Diminati...
Megawati Hangestri Diminati Klub Jepang, Turki, dan Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved