56 Rumah di Lebak Rusak dan 7 Pohon Tumbang Disapu Angin Kencang

Sabtu, 09 November 2024 - 21:59 WIB
loading...
56 Rumah di Lebak Rusak...
Puluhan rumah di Kabupaten Lebak rusak dan tujuh pohon tumbang akibat hujan yang disertai petir dan angin kencang. Foto/SINDOnews/Fariz Abdullah
A A A
BANTEN - Bencana hujan disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Lebak siang tadi. Akibatnya puluhan rumah mengalami kerusakan dan menyebabkan pohon tumbang.

Kepala Pelaksana BPBD Lebak, Febby Rizki Pratama mengatakan peristiwa itu terjadi pukul 14. 30 WIB. Ketika itu hujan dengan intensitas tinggi disertai angin kencang menerjang wilayah Kabupaten Lebak beberapa saat. "Dampaknya bertambah, tercatat 55 rumah mengalami rusak ringan dan 1 rusak berat,"kata Febby, Sabtu (9/11/2024).

Febby menerangkan jika keenam rumah itu tersebar di beberapa kecamatan seperti Cibadak, Rangkasbitung dan Cimarga. Bencana itu juga menyebabkan salah satu pondok pesantren terdampak.



Paling banyak, menurut Febby terdapat di Kecamatan Cibadak, dimana berdasarkan pendataan hampir 40 rumah mengalami kerusakan usai diterjang angin kencang.

"Pohon tumbang terjadi di 7 titik. Bahkan di Jalan Soekarno-Hatta sampai menutupi akses jalan menuju Rangkasbitung - Jakarta,"terangnya.



Meski demikian, lanjut Febby, sampai saat ini relawan tengah melakukan evakuasi dan verifikasi mengenai dampak dari bencana angin kencang. "Relawan masih di lapangan, kita juga masih validasi mengenai laporan rumah yang terdampak. Bantuan logistik juga sudah kita siapkan untuk didistribusikan,"tandasnya.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rawan Kecelakaan, Pemudik...
Rawan Kecelakaan, Pemudik Diminta Waspadai Fenomena Aquaplanning di Tol Malang
230 Rumah di Subang...
230 Rumah di Subang Rusak Diterjang Puting Beliung
Diterjang Puting Beliung,...
Diterjang Puting Beliung, Puluhan Rumah di 6 Kecamatan di Bekasi Rusak
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
Banjir Sukabumi Renggut...
Banjir Sukabumi Renggut Korban Jiwa, Gibran Minta Warga di Pinggir Sungai Direlokasi
Hujan Angin Landa Kota...
Hujan Angin Landa Kota Bogor, Pintu Kaca Lippo Plaza Kebun Raya Pecah
Rekomendasi
20 Pantun untuk Halalbihalal...
20 Pantun untuk Halalbihalal Lebaran 2025 di Segala Suasana, Simak Ya
BMW R 80 G/S versi 2025...
BMW R 80 G/S versi 2025 Diluncurkan, Segini Tenaganya
Besok Lebaran, Ini Kosakata...
Besok Lebaran, Ini Kosakata Seputar Idulfitri dan Penulisannya Menurut KBBI
Berita Terkini
Viral Minta THR Rp165...
Viral Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Kades Klapanunggal Bogor Minta Maaf
25 menit yang lalu
Daftar 7 Jemaah di Berbagai...
Daftar 7 Jemaah di Berbagai Daerah yang Merayakan Idulfitri 1446 Hijriah Hari Ini
1 jam yang lalu
Gempa M5,4 Guncang Banda...
Gempa M5,4 Guncang Banda Aceh
1 jam yang lalu
Besok Lebaran, Stasiun...
Besok Lebaran, Stasiun Gambir Masih Ramai Pemudik
2 jam yang lalu
Makam Fatimah, Nisan...
Makam Fatimah, Nisan Tertua di Gresik Bertuliskan Ayat Kursi Jadi Bukti Penyebaran Islam di Jawa
2 jam yang lalu
Mobil Tabrak Truk di...
Mobil Tabrak Truk di Cengkareng, 3 Orang Tewas
3 jam yang lalu
Infografis
10 Makanan Khas Lebaran...
10 Makanan Khas Lebaran di Indonesia selain Opor dan Ketupat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved