IAS Tambah Persaingan Perebutan Tiket Golkar pada Pilgub Sulsel 2024

Sabtu, 28 Mei 2022 - 09:21 WIB
"Apabila benar-benar Pak IAS sudah kembali ke Golkar. Kita menyambut baik, apalagi kalau Pak IAS ingin maju Pilgub Sulsel. Kita persilakan Pak IAS kalau mau maju calon Gubernur," terangnya.

Ketum Dekopin ini memandang, IAS masih memiliki pengaruh saat ini. Kekuatannya masih bisa diperhitungkan untuk membantu Golkar di 2024 nanti. "Kembalinya Pak IAS akan menambah kekuatan dan energi Partai Golkar menghadapi pemilu 2024. Pak IAS ini sosok petarung, punya leadership kuat dalam melahirkan tokoh-tokoh politik," kuncinya.

Daftar Nama Kader Golkar untuk Pilgub Sulsel 2024:

1. Taufan Pawe

Ketua DPD I Golkar Sulsel

Wali Kota Parepare

2. Ilham Arief SirajuddinEks Wali Kota Makassar

Eks Ketua DPD I Golkar Sulsel

3. Indah Putri Indriani

Bupati Luwu Utara
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content