Hadirkan Rumah Sakit Kelas Dunia, Kandouw: Mimpi Kita Wujudkan Sulut Penang Indonesia

Selasa, 08 Desember 2020 - 13:02 WIB
6. Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di Kota Kotamobagu.

RSUD di Kotamobagu yang diresmikan dua tahun lalu ini memiliki fasilitas unggulan, sehingga dapat menjadi rujukan pengobatan bagi 6 Kabupaten dan Kota di Bolaang Mongondow Raya.

"Rumah sakit ini dapat dimanfaatkan masyarakat yang ada di Kabupaten Bolaang Mongondow, Bolaang Mongondow Utara, Bolaang Mongondow Selatan, Bolaang Mongondow Timur dan Kota Kotamobagu sendiri," kata Olly.

Letak RSUD ini strategis dan mudah diakses masyarakat di lima kabupaten dan kota tersebut karena didukung dengan infrastruktur jalan yang sudah dibangun. "Masyarakat tidak perlu datang ke rumah sakit rujukan yang ada di Kota Manado karena jaraknya cukup jauh dengan waktu tempuh lama. Kalau ke RSUD Kotamobagu lebih singkat," ujar Gubernur Olly.
(shf)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content