Penghuni kos simpan 92 peluru dalam termos

Selasa, 27 November 2012 - 21:03 WIB
Penghuni kos simpan...
Penghuni kos simpan 92 peluru dalam termos
A A A
Sindonews.com – Warga dusun Siyono Wetan, desa Logandeng, Kecamatan Playen, Gunungkidul DIY dibuat gempar. Seorang penghuni kos diketahui menyimpan 92 butir peluru dalam termos.

Puluhan peluru ini pertama kali ditemukan oleh Wartini, pemilik rumah kos, kemarin (Senin, 26/11/2012) malam. Waktu itu, Wartini bermaksud membersihkan kamar kos yang ditinggal penghuninya berinisial Sig (40) selama delapan bulan tanpa ada keterangan.

Meski ada beberapa barang milik penghuni kos, namun dia terpaksa membereskan kamar lantaran mau dihuni anak KKN.

"Saya kaget lantaran saat membuka termos air, ternyata berisi peluru banyak sekali," tuturnya kepada wartawan (27/11/2012).

Karena takut, diapun melaporkan hal ini ke polisi. Selanjutnya, polisi langsung membawa puluhan butir peluru tersebut.

"Dini hari tadi semua peluru sudah diambil pak polisi," kata dia.

Dia tak menyangka kalau Sig memiliki puluhan butir peluru aktif. Karena sejak indekos di tempat itu, perilakunya tidak mencurigakan dan orangnya cukup baik.

"Orangnya biasa saja. Jadi saya heran saja," katanya.
(ysw)
Berita Terkait
Propam Gelar Pemeriksaan...
Propam Gelar Pemeriksaan Senjata Api Polisi di Polres Tegal
Pemusnahan 432 Puncuk...
Pemusnahan 432 Puncuk Senjata Api Rakitan Hasil Operasi Senpi di Sumsel
Polda Sumsel Musnahkan...
Polda Sumsel Musnahkan 532 Senjata Api Rakitan Laras Panjang dan Pendek
Jadi Perakit Senjata...
Jadi Perakit Senjata Api Sejak 2014 Tahun, Sabtudin Baru Ditangkap
Kesal Selalu Campuri...
Kesal Selalu Campuri Urusan Rumah Tangganya, Menantu Letuskan Senpi ke Mertua
Rakit Senpi Ilegal,...
Rakit Senpi Ilegal, Guru SMP Swasta di Malang Diamankan Polda Jatim
Berita Terkini
Kejari Tanggamus Tetapkan...
Kejari Tanggamus Tetapkan 2 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Alkes RSUD Batin Mangunang
15 menit yang lalu
PSU Pilkada Bengkulu...
PSU Pilkada Bengkulu Selatan, Massa Pendukung 02 Geruduk Bawaslu
1 jam yang lalu
Momen Perwira Belanda...
Momen Perwira Belanda Ditembak di Bagian Mata oleh Pasukan Pangeran Diponegoro
1 jam yang lalu
Kisah Guru Raja Mataram...
Kisah Guru Raja Mataram Pro Belanda Dilantik Jadi Pejabat Istana
2 jam yang lalu
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
10 jam yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
11 jam yang lalu
Infografis
Selama Ramadan, Penggunaan...
Selama Ramadan, Penggunaan Bahu Jalan Tol Dalam Kota Dimajukan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved