Kasus Keracunan Makanan, Dinkes: Tak Semua Makanan Kami Periksa

Senin, 25 September 2017 - 07:26 WIB
Kasus Keracunan Makanan,...
Kasus Keracunan Makanan, Dinkes: Tak Semua Makanan Kami Periksa
A A A
JAKARTA - Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta mengaku akan melakukan pemeriksaan terhadap kasus keracunan yang menimpa 163 siswa SMPN 184 Jakarta di kawasan Bumi Perkemahan Cibubur, Jakarta Timur.

"Salah bentuknya, Tim Surveilans Dinkes sudah ada di sana sejak kejadian berlangsung," tutur Sekdis Kesehatan, Een Haryani, ketika dikonfirmasi, Minggu 24 September 2017.

Meskipun dirinya belum menerima laporan tentang kasus itu, namun menurutnya pembentukan tim gabungan bersama instansi lain pasti dilakukan oleh pihaknya demi menginvestigasi kejadian yang ada.

Terkait soal kasus ini, Een sendiri menyayangkan dengan kasus itu. Dia mengaku kejadian itu tidak semestinya terjadi bila masyarakat bisa peka dan waspada.

(Baca juga: Keracunan Massal, Polisi Periksa Bekas Muntahan Siswa)

Dinkes sendiri lanjutnya, sebenarnya telah rutin melakukan pengecekan terhadap sejumlah katering sebagai quality control makanan.

"Hanya saja mengenai hal itu, karena keterbatasan jumlah personel. Sehingga tidak semua tempat makan maupun katering dapat diperiksa secara menyeluruh," tandasnya.
(maf)
Berita Terkait
83 Warga Keracunan Usai...
83 Warga Keracunan Usai Hadiri Hajatan di Sukabumi
Sragen Gempar! Usai...
Sragen Gempar! Usai Syukuran, Ratusan Orang dari 2 Desa Keracunan Massal
84 Warga Sukabumi Diduga...
84 Warga Sukabumi Diduga Keracunan Makanan usai Hadiri Resepsi Pernikahan, 2 Masih Dirawat
Jumlah Korban Keracunan...
Jumlah Korban Keracunan Sate Jebred di Garut Bertambah Jadi 53 Orang
Keracunan Makanan, 1...
Keracunan Makanan, 1 Pegawai Rumah Makan Siap Saji Tewas dan 2 Lainnya Kritis
Tanggamus Gempar, Ratusan...
Tanggamus Gempar, Ratusan Warga Keracunan Usai Santap Makanan di Ruman Calon Kepala Pekon
Berita Terkini
Melayat Bunda Iffet,...
Melayat Bunda Iffet, Ganjar: Sosok Ibu yang Mencintai Anaknya
48 menit yang lalu
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Muntahkan Abu Vulkanik Setinggi 1 Kilometer
1 jam yang lalu
Suasana Terkini Rumah...
Suasana Terkini Rumah Duka Bunda Iffet di Markas Slank Gang Potlot Jaksel
2 jam yang lalu
Sosialisasi di Serang,...
Sosialisasi di Serang, BGN Minta Masyarakat Waspadai Tawaran Jadi Petugas Dapur Bergizi
2 jam yang lalu
Gara-gara Kecelakaan...
Gara-gara Kecelakaan di Senen, Pengacara Ditangkap Ketahuan Bawa Senpi dan Narkoba
3 jam yang lalu
Profil Cak Lontong,...
Profil Cak Lontong, Pelawak Cerdas yang Diangkat Jadi Komisaris PT Pembangunan Jaya Ancol
4 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved