Kosan Korban Pembunuhan Tertutup Rapat

Selasa, 10 Januari 2017 - 15:12 WIB
Kosan Korban Pembunuhan...
Kosan Korban Pembunuhan Tertutup Rapat
A A A
JAKARTA BARAT - Lokasi kosan pembunuhan mahasiswi Universitas Indonesia Esa Unggul, Tri Ari Yani Puspo Ningrum (22) mulai tertutup untuk umum. Akses masuk kos pun mulai digembok oleh pemiliknya.

Sebelumnya, akses menuju masuk kosan yang berlokasi di jalan H Asmat Ujung, Kebon Jeruk, Jakarta Barat ini terbuka ‎lebar. Bahkan, sejumlah orang dengan mudah masuk lalu lalang ke dalam kosan.

Dalam olah TKP, kemarin, terungkap tidak ada paksaan masuk seperti benda rusak di lokasi. Semua ganggang pintu, termasuk kunci pintu, dan jendela tidak mengalami kerusakan.

"Biasanya kalo siang kosan itu terbuka ngga pernah di gembok," jelas Gofur, 28, warga sekitar, Selasa (10/1/2017). (Baca: Ungkap Misteri Pembunuh Mahasiswi Esa Unggul, Polisi Olah TKP hingga Jelang Subuh)

Pantauan di lokasi, terlihat lampu menyala, beberapa kamar terlihat tertutup rapat. Kendaraan sepeda motor masih di lokasi. Bak ruangan kosong, semua penghuni tak terlihat sama sekali.

Sebelumnya, seorang mahasiswi dari Universitas Indonesia Esa Unggul, Tri Ari Yani Puspo Ningrum (22) ditemukan sekarat di kamar kosnya di Perumahan Kebon Jeruk Baru, Jalan H Asamat Ujung, Jakarta Barat, pada Senin (9/1/2017).

Berdasarkan keterangan, korban pertama kali ditemukan oleh pacarnya, Zaenal Abidin, terduduk di pojokan kamar mandi dengan dua luka tusuk di leher. Saat ditemukan, perut korban juga penuh dengan luka. Melihat kondisi itu, Zaenal langsung membawanya ke RS Siloam. Namun, nyawanya tak bisa diselamatkan.

yan yusuf
(pur)
Berita Terkait
Pembunuh Mahasiswi dalam...
Pembunuh Mahasiswi dalam Koper di Surabaya Berhasil Ditangkap
Terduga Pembunuh Mahasiswi...
Terduga Pembunuh Mahasiswi Depok Ditangkap di Pekalongan
Polresta Mataram Ungkap...
Polresta Mataram Ungkap Kasus Pembunuhan Mahasiswi Unram
Pembunuhan Mahasiswi...
Pembunuhan Mahasiswi di Medan Ternyata Sudah Direncanakan, Ini Motifnya!
Tok! Pembunuh Mahasiswi...
Tok! Pembunuh Mahasiswi Ubaya Divonis 20 Tahun Penjara
Mahasiswi Tewas di Depok,...
Mahasiswi Tewas di Depok, Pelaku Ajak Korban Ngopi Sebelum Diperkosa dan Dibunuh
Berita Terkini
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
4 menit yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
38 menit yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
2 jam yang lalu
Kisah Mantan KSAD Jenderal...
Kisah Mantan KSAD Jenderal Dudung yang Ditempeleng Mayor Gaga-gara Koran Jatuh
2 jam yang lalu
Kepala Dinas dan Tiga...
Kepala Dinas dan Tiga Anggota DPRD OKU Terjaring OTT KPK
3 jam yang lalu
Banjir Landa 7 Desa...
Banjir Landa 7 Desa di Bojonegoro, 1 Warga Meninggal Dunia
3 jam yang lalu
Infografis
Pakar: Israel Tutupi...
Pakar: Israel Tutupi Jumlah Korban Tewas Tentara Sebenarnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved