TGB Bakar Semangat Kader Perindo se-Jabar, Rebut Kemenangan di Pemilu 2024

Rabu, 18 Januari 2023 - 22:18 WIB
loading...
TGB Bakar Semangat Kader...
Ketua Harian Nasional Partai Perindo, Dr TGB Muhammad Zainul Majdi membakar semangat kader Perindo di Jabar untuk memenangi Pemilu 2024. Foto: SINDOnews/Agung Bakti Sarasa
A A A
BANDUNG - Ketua Harian Nasional Partai Persatuan Indonesia ( Perindo ), Dr Tuan Guru Bajang ( TGB ) Zainul Majdi membakar semangat kader Perindo se-Provinsi Jawa Barat untuk memenangi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 .

Hal itu dilakukan TGB dengan memimpin yel-yel kemenangan dalam acara konsolidasi yang dihadiri pengurus DPW dan DPD Partai Perindo se-Jabar di Auditorium Kantor DPW Partai Perindo Jabar, Jalan Cipaganti Nomor 75, Kota Bandung, Rabu (18/1/2023).

"Perindo?" teriak TGB
"Indonesia Sejahtera," sahut kader
"Jabar?" kata TGB.
"Juara," teriak kader.
"Juara berapa?" timpal TGB.
"Satu," balas kader.



TGB menegaskan, harapan untuk meraih kemenangan di Pemilu 2024 sangatlah mungkin didapat Partai Perindo. Namun, kata TGB, kemenangan itu tergantung dari ikhtiar para kader, terutama di Jabar.

TGB menegaskan, Perindo tidak memandang anak bangsa berasal dari kelompok mana dan dari golongan apa. Paling penting, kata dia, mereka merasa nyaman dengan Perindo."Dan tentunya menjadikan Perindo ini sebagai rumah untuk kegiatan-kegiatan sosial, kemasyarakatan dan kebangsaan," tegasnya.



TGB juga kembali menegaskan bahwa Partai Perindo bukan hanya memperjuangkan kader-kadernya untuk duduk di kursi di legislatif. Lebih dari itu, kata TGB, Perindo ingin menjadi penghubung dan tempat dimana anak-anak bangsa berkumpul memperjuangkan aspirasi.

"Saya berharap semangat itu dibawa oleh seluruh kader Partai Perindo di manapun, di kabupaten mana pun, di kota mana pun, selalu menjadi tempat seluruh anak bangsa," kata mantan Gubernur NTB ini.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
DPP Pemuda Perindo Dukung...
DPP Pemuda Perindo Dukung Program Ekraf dan Seni Budaya Pemkot Bogor
Beri Dukungan Penuh,...
Beri Dukungan Penuh, Partai Perindo Optimistis Paslon Roni Omba-Marlinus Menang PSU Boven Digoel
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Partai Perindo Edi Hariyanto Komitmen Perjuangkan Harapan Warga Bengkulu
Rekomendasi
Gajian? Langsung ke...
Gajian? Langsung ke Pegadaian Digital! Ada Diskon dan Goldback Menanti
Korban Tewas Ledakan...
Korban Tewas Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Capai 70 Orang, Teheran Sebut Ada Kelalaian
Utang AS di Kuartal...
Utang AS di Kuartal II 2025 Diprediksi Bakal Nambah Rp8.590 Triliun
Berita Terkini
Polres Tanjung Priok...
Polres Tanjung Priok Ungkap 10 Kasus Narkoba, Sita Barang Bukti Rp2,3 Miliar
10 menit yang lalu
Lemkari Gelar Gashuku...
Lemkari Gelar Gashuku dan Ujian Yudansha Nasional di Puslatdiksarmil Kodiklatal
19 menit yang lalu
Hasil Autopsi Balita...
Hasil Autopsi Balita Tewas Terbakar di Kontrakan Tangerang, Ada Luka di Leher dan Anus
41 menit yang lalu
Viral, Warga Bawa Senjata...
Viral, Warga Bawa Senjata Tajam Datangi Puskesmas Bangkalan
1 jam yang lalu
Luncurkan BMD di Mojokerto,...
Luncurkan BMD di Mojokerto, Baznas Bantu Kembangkan Usaha UMKM
1 jam yang lalu
Beri Dukungan Penuh,...
Beri Dukungan Penuh, Partai Perindo Optimistis Paslon Roni Omba-Marlinus Menang PSU Boven Digoel
3 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved