Terungkap! Uang Rp400 Juta Hasil Rampokan di Rumah Dinas Wali Kota Blitar untuk Bayar Utang

Selasa, 13 Desember 2022 - 14:58 WIB
loading...
A A A
“Musibah itu siapapun di manapun kapanpun bisa siapa saja terjadi,” katanya.



Lebih lanjut, Santoso enggan berandai-andai atas kasus perampokan yang terjadi di rumah dinas. Apakah kriminal murni atau ada motif lain di belakangnya, ia enggan berandai-andai atau membuat prediksi.

Lagipula kasus yang terjadi juga sudah ditangani aparat kepolisian. Santoso berharap semua pihak tinggal menunggu hasilnya.

“Saat ini kita tinggal menunggu lidik dari Polda. Bagaimana hasilnya, kesimpulannya, kita menunggu saja,” pungkasnya.
(san)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1603 seconds (0.1#10.140)