Transisi Tarif Integrasi, Transjakarta Terima 664 Pengaduan

Selasa, 25 Oktober 2022 - 18:10 WIB
loading...
Transisi Tarif Integrasi,...
PT Transportasi Jakarta menerima 664 pengaduan terkait kendala pemberlakuan tarif integrasi tiga moda transportasi Rp10 ribu dan aturan tap in/tap out. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - PT Transportasi Jakarta ( Transjakarta ) menerima 664 pengaduan terkait kendala pemberlakuan tarif integrasi tiga moda transportasi Rp10 ribu dan aturan tap in/tap out. Pelanggan mengadu saldo Kartu Uang Elektronik (KUE) terpotong dua kali saat tap in atau tap out.

Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan Transjakarta Anang Rizkani Noor mengatakan, keseluruhan aduan itu telah ditindaklanjuti dengan menghubungi pelanggan untuk meminta keterangan kronologi kejadian disertai identitas yang dapat dihubungi. Data-data tersebut menjadi acuan dalam menangani keluhan pelanggan.
Baca juga: Tarif Integrasi Transjakarta-MRT-LRT Resmi Berlaku, Ini Penjelasan JakLingko

"Transjakarta hingga saat ini masih memproses keluhan pelanggan saat transisi tarif integrasi. Saat ini, terdapat 664 aduan, sebanyak 353 telah merespons dan telah diberikan kartu pengganti. Sedangkan, 12 pelanggan menolak memberikan data, sementara sisanya sebanyak 299 belum merespons," ujar Anang, Selasa (25/10/2022).

Pihaknya tetap melakukan proses aduan yang masuk apabila laporan dapat diverifikasi.

Menurut Anang, PT JakLingko telah menindaklanjuti 38 persen dari total aduan pelanggan atas saldo KUE yang terpotong dua kali saat tap in/tap out di perjalanan yang sama.

Untuk penanganan oleh PT JakLingko, pelanggan diminta menghubungi melalui pesan WhatsApp melalui nomor customer service 081260001441.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Penumpang Transjakarta...
Penumpang Transjakarta Diberi Waktu 10 Menit untuk Berbuka Puasa, Begini Aturan Lengkapnya
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh...
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas Lengkap Tahun 2025, Simak Info Lengkapnya
TransJakarta Izinkan...
TransJakarta Izinkan Mobil Pejabat Masuk Jalur Busway Jika Kondisi Darurat
Viral Alphard RI 24...
Viral Alphard RI 24 Terobos Jalur Busway, Begini Respons Transjakarta
P3RSI Minta Pemprov...
P3RSI Minta Pemprov Jakarta Tunda Kenaikan Tarif Air di Rumah Susun
Transjakarta Tetap Beroperasi...
Transjakarta Tetap Beroperasi meski Boulevard Raya Kelapa Gading Banjir
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
P3RSI Tolak Kenaikan...
P3RSI Tolak Kenaikan Tarif Air Bersih
DPRD Jakarta Minta PAM...
DPRD Jakarta Minta PAM Jaya Tunda Kenaikan Tarif Air Bersih
Rekomendasi
Link Streaming Real...
Link Streaming Real Madrid vs Arsenal Leg 2 Liga Champions 2025 di VISION+
Kongres 2025, IATMI...
Kongres 2025, IATMI Didorong Majukan Energi di Indonesia
Hukum Tajwid Surat Yusuf...
Hukum Tajwid Surat Yusuf Ayat 87, Lengkap dengan Penjelasan dan Cara Membaca
Berita Terkini
Kasus Dugaan Korupsi...
Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa, Kejari Kota Bandung Geledah Kantor PT ENM
11 menit yang lalu
Siloam Raih 5 Penghargaan...
Siloam Raih 5 Penghargaan di Healthcare Asia Awards 2025
18 menit yang lalu
Ratusan Warga Klaten...
Ratusan Warga Klaten Keracunan usai Santap Hidangan Halalbihalal
45 menit yang lalu
Tragis! Bapak Kendarai...
Tragis! Bapak Kendarai Motor Tabrak Tembok di Jombang, Anak yang Dibonceng Tewas
58 menit yang lalu
Ngaku Dengar Bisikan...
Ngaku Dengar Bisikan Gaib, Pria Nekat Pakai Mukena Salat di Saf Perempuan Masjid Mataram
1 jam yang lalu
Harta Kekayaan Megawati...
Harta Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Sumut yang Viral Diduga Cekik Pramugari di Pesawat
1 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved