Polisi Gerebek Markas Judi Online di Cengkareng Jakbar

Minggu, 09 Oktober 2022 - 15:56 WIB
loading...
Polisi Gerebek Markas...
Polsek Cengkareng menggerebek ruko di kawasan Taman Palem, Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (8/10/2022) malam. Ruko tersebut dijadikan markas judi online. Foto: Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Polsek Cengkareng menggerebek ruko di kawasan Taman Palem, Cengkareng, Jakarta Barat, Sabtu (8/10/2022) malam. Ruko tersebut dijadikan markas judi online .

Kapolsek Cengkareng Kompol Ardhie Demastyo mengatakan, dalam penggerebekan polisi menangkap 5 operator aplikasi judi online yang sedang mengoperasikan sebuah situs judi online.
Baca juga: Gawat! Hacker Retas Situs Resmi Polri Jadi Judi Online

Dia beserta jajarannya turun langsung ke lapangan lalu berhasil menangkap 5 operator yang tengah mengoperasikan situs judi. "Di lantai 2 ruko petugas menangkap basah 5 operator judi online sedang mengoperasikan aplikasi judi online," ujar Ardhie, Minggu (9/10/2022).

"Tempat judi online yang kita gerebek baru beroperasi beberapa minggu lalu," tambahnya.

Untuk kepentingan penyidikan 5 operator beserta barang bukti PC dan komputer diamankan ke Polsek Cengkareng. Polisi masih mengembangkan kasus ini untuk memburu pemilik situs judi online.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
Kasus Brigadir AK Diduga...
Kasus Brigadir AK Diduga Bunuh Bayinya Naik Status Penyidikan
9 Polisi Polda Kepri...
9 Polisi Polda Kepri Terlibat Pemerasan Tersangka Narkoba dengan Modus Pinjol
Peras Korban Rp180 Juta,...
Peras Korban Rp180 Juta, Oknum Pengacara di NTB Kena OTT Polisi
Viral! Oknum Polisi...
Viral! Oknum Polisi Cekik dan Ancam Pencari Bekicot di Grobogan
Polisi Usut Warga Perumahan...
Polisi Usut Warga Perumahan Galaxy Bekasi yang Jebol Tembok Pembatas untuk Alirkan Banjir
Rekomendasi
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
5 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
22 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
25 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
32 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved