Reuni dengan PKS di Jambi, Sandiaga Uno Ajak Pengusaha Muda Semakin Kreatif

Senin, 05 September 2022 - 03:54 WIB
loading...
Reuni dengan PKS di...
Menparekraf, Sandiaga Uno saat bertemu para pengusahan muda binaan PKS di Jambi. Foto/MPI/Azhari Sultan Jambi
A A A
JAMBI - Menparekraf, Sandiaga Uno memberikan dukungan dan semangat kepada para pengusaha muda di Kota Jambi. Semangat dan dukungan itu disampaikannya, saat hadir di acara talk show "Berani Jadi Pengusaha Muda ala Bang Menteri" di Kantor PKS Kota Jambi.



Sandiaga Uno mengaku pertemuan ini menjadi reuni dan silaturahmi dengan PKS. "Hubungan saya dengan PKS sangat baik sejak dahulu. Selain reuni juga silaturahmi. Mudah-mudahan bermanfaat bagi masyarakat Jambi," tuturnya, Minggu (4/9/2022).



Selama talk show, sambungnya, tidak ada sama sekali membicarakan perihal politik. "Yang kita bicarakan bagaimana generasi muda agar menjadi pengusaha muda yang sukses," kata Sandiaga Uno.



Diakuinya, antusiasme generasi muda Jambi sangat tinggi. Ini dibuktikan dengan isu-isu ekonomi terkini. "Bagaimana bisa mengambil peluang untuk menjadi pengusaha agar lebih sukses lagi," tegas Sandiaga Uno.



Ketua DPW PKS Jambi Heru Kustanto menambahkan, kedatangan Sandiaga Uno ke Jambi, adalah dalam rangka silaturahim dan menjalin komunikasi. "Harapan kita, Bang Sandi bisa membangkitkan pengusaha muda Jambi. Bisa sukses. Dan kedepannya bisa mengangkat UMKM, budaya serta produk lokal untuk go nasional dan internasional," tuturnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pesan Mardiono ke Kader...
Pesan Mardiono ke Kader PPP saat Safari Ramadan di Jambi
Pemudik Mulai Melintasi...
Pemudik Mulai Melintasi Jalan Tol Muaro Sebapo Jambi
Banjir Meluas, Pemkot...
Banjir Meluas, Pemkot Jambi Tetapkan Status Darurat Tanggap Bencana
Diguyur Hujan Deras,...
Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Sumatera Jambi-Sumatera Barat Ambrol Putus Total
Polda Jambi Bongkar...
Polda Jambi Bongkar Ilegal Drilling Antar Provinsi, Hasil Produksi 10 Ribu Liter Minyak Bumi
Pergelaran Event di...
Pergelaran Event di Indonesia Pacu Pertumbuhan Ekonomi Daerah
Ketua DPRD Kota Bogor...
Ketua DPRD Kota Bogor Ikut Bimtek PKS tentang Penguatan Implementasi Pembangunan Daerah
Hendy Setiono Resmi...
Hendy Setiono Resmi Dilantik sebagai Pengurus KORMI Nasional
Tanam Padi di Lahan...
Tanam Padi di Lahan Sawit Jambi Libatkan Petani Diapresiasi
Rekomendasi
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
Its Family Time! Siap-siap...
It's Family Time! Siap-siap Ngakak Bareng Shaun dan Domba-domba Lucu yang Idenya Selalu Out Of The Box di GTV!
Terungkap Rencana Rahasia...
Terungkap Rencana Rahasia Perisai Rudal Canggih AS, Namanya Golden Dome
Berita Terkini
Disnaker Jakarta Anjurkan...
Disnaker Jakarta Anjurkan Poin Ini untuk Pegadaian soal Usia Pensiun
20 menit yang lalu
Profil Dokter AYP yang...
Profil Dokter AYP yang Diduga Lakukan Pelecehan Seksual ke Pasien Wanita di RS Persada Malang
26 menit yang lalu
JATMA Aswaja Bangun...
JATMA Aswaja Bangun Bangsa dan Kokohkan Nasionalisme Melalui Tarekat
1 jam yang lalu
Heboh! Anggota Polres...
Heboh! Anggota Polres Pangkep Digerebek saat Berduaan dengan Istri Orang di Indekos
1 jam yang lalu
Halalbihalal Muhammadiyah...
Halalbihalal Muhammadiyah Jakarta Hadirkan Dakwah Membahagiakan
2 jam yang lalu
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
2 jam yang lalu
Infografis
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved