Sampan Pengangkut Sawit Tenggelam, Pekerja Ditemukan Tewas

Jum'at, 02 September 2022 - 06:04 WIB
loading...
Sampan Pengangkut Sawit...
Tim SAR gabungan bersama warga saat melakukan pencarian seorang pekerja yang hilang usai sampan pengangkut sawit tenggelam di Bengkalis, Riau. Foto: Istimewa
A A A
BENGKALIS - Sampan pengangkut tandan buah segar (TBS) sawit tenggelam di Sungai Siak Kecil Dusun Beringin Desa Lubuk Muda Kecamatan Siak Kecil Kabupaten Bengkalis , Riau.

Dalam peristiwa itu, satu pekerja bernama Fahrudin (40) ditemukan tewas, Kamis (1/9/2022). Korban ditemukan sudah tak bernyawa tidak jauh dari lokasi awal korban hilang.



"Setelah dilakukan pencarian selama dua hari, tim gabungan berhasil menemukan jasad korban," kata Kapolres Bengkalis AKBP Indra Wijatmiko, Kamis (1/9/2022).



Insiden ini bermula saat korban bersama tiga orang rekannya, Ramzi, Risman dan Kamisri, Selasa siang (30/8/2022) mengangkut buah kelapa sawit dengan menggunakan sampan dari kebun Wawan menuju ke tempat bongkar buah kelapa sawit.

Dalam perjalanan di Sungai Siak Kecil di tikungan sungai depan Water Intek Pertamina sampan yang ditumpangi korban hilang kendali.



Kapal pun tenggelam. Tiga rekan korban berhasil selamat setelah berenang ke tepi sungai. Sementara korban tenggelam walau sempat berusaha diselamatkan.

"Jenazah sudah diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan," ucapnya.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bersihkan Sumur Limbah...
Bersihkan Sumur Limbah Pabrik, 3 Pekerja di Sumedang Tewas
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
Kronologi 2 Pelajar...
Kronologi 2 Pelajar Bojonegoro Tewas Hanyut di Sungai Mengkuris
Perahu Angkut 7 Penumpang...
Perahu Angkut 7 Penumpang Tenggelam, 2 Tewas, 1 Masih Hilang
Pasutri di Sukajaya...
Pasutri di Sukajaya Bogor Tewas Terseret Arus Sungai Cibogo Cisarua
3 Hari Hilang Ditelan...
3 Hari Hilang Ditelan Ombak, Urfa Bocah 12 Tahun Ditemukan Meninggal
Tragis, 2 Pelajar Tewas...
Tragis, 2 Pelajar Tewas Tenggelam di Sungai Gido Nias saat PKL Kelompok Tani
3 Mahasiswa Lampung...
3 Mahasiswa Lampung Hanyut, 2 Ditemukan Tewas
Polisi-Bea Cukai Bongkar...
Polisi-Bea Cukai Bongkar Jaringan Narkoba dari Malaysia, Sita 87 Kg Sabu dan 51.882 Pil Ekstasi
Rekomendasi
Rayakan Hari Raya Yahudi...
Rayakan Hari Raya Yahudi Purim, Tentara Israel Lakukan Tembakan secara Acak di Gaza
Jenderal Agus Subiyanto...
Jenderal Agus Subiyanto Geser 12 Pati TNI AL pada Mutasi TNI Maret 2025, Ini Nama-namanya
Tembus Final All England...
Tembus Final All England 2025, Bagas Penuhi Janji ke Leo Rolly Carnando
Berita Terkini
Bersihkan Sumur Limbah...
Bersihkan Sumur Limbah Pabrik, 3 Pekerja di Sumedang Tewas
18 menit yang lalu
Kabupaten Bandung Kembali...
Kabupaten Bandung Kembali Dilanda Banjir, 4 Kecamatan Terendam dan Ratusan Warga Mengungsi
1 jam yang lalu
Aksi Penggerudukan Rapat...
Aksi Penggerudukan Rapat Panja RUU TNI di Hotel Mewah Dilaporkan ke Polda Metro
2 jam yang lalu
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
2 jam yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
2 jam yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
4 jam yang lalu
Infografis
7 Artis Jadi Korban...
7 Artis Jadi Korban Kebakaran Los Angeles, Dalyce Curry Tewas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved