Kronologi KKB Papua Serang dan Bakar Aset Pemda di Intan Jaya hingga Kontak Tembak dengan Polisi

Selasa, 16 Agustus 2022 - 12:48 WIB
loading...
Kronologi KKB Papua...
Personel polisi kontak tembak dengan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Distrik Sugapa, Intan Jaya, Papua. KKB juga melakukan pembakaran gedung milik pemda. Foto/Ist
A A A
INTAN JAYA - Serangan dan pembakaran brutal yang diduga dilakukan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua di Kampung Mamba, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Selasa (16/8/2022) membuat suasana mencekam.

Berdasarkan informasi yang beredar, kronologi serangan berawal dari letusan senjata api dan kepulan asap tebal di salah satu bangunan yang ada di Kampung Mamba, Distrik Sugapa.


Bangunan yang dibakar yakni Barak Dinas Pemuda dan Olahraga Pemda Intan Jaya.

Pada Pukul 10.30 WIT, salah satu ojek lokal yang datang dari arah Kampung Mamba menginformasikan kepada masyarakat di sekitar Pasar Pagi Yokatapa (sekitar Bank Papua) bahwa ada bangunan di Kampung Mamba dibakar oleh KKB.



Selanjutnya pada 10.37 WIT, terlihat kepulan asap tebal di komplek Kampung Mamba, Distrik Sugapa dibarengi bunyi tembakan yg dikeluarkan oleh KKB.

Tembakan itu berlangsung di Dusun Bajemba sebanyak 2 kali letusan senapan, tower bilogai sebanyak2 kali letusan senapan, dan Kompleks J.2 juga 2 kali letusan senapan.



Pada pukul 11.39 WIT, terdengar suara tembakan double tap ke arah kediaman Wakil Bupati (Wabup) Intan Jaya. Hingga dilakukan tembakan balasan oleh personel Polsek dan anggota pos yg berada dikediaman Wabup.

Diduga aksi pembakaran bangunan di Mamba dilakukan oleh KKB pimpinan Lewis Kogoya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pendeta Papua Minta...
Pendeta Papua Minta Masyarakat Tak Terprovokasi Isu Pelanggaran HAM
Tangis Histeris Sambut...
Tangis Histeris Sambut Jenazah Rosalina Rerek Sogen, Guru Korban Kekejaman KKB Papua
6 Guru dan Tenaga Medis...
6 Guru dan Tenaga Medis Korban Kekerasan KKB di Yahukimo Masih Dirawat Intensif
5 Fakta Penembakan Guru...
5 Fakta Penembakan Guru di Yahukimo oleh OPM, Aksi Biadab yang Melanggar Prinsip HAM
TNI-Polri Evakuasi 8...
TNI-Polri Evakuasi 8 Korban Serangan KKB di Distrik Anggruk ke RSAD Marthen Indey
TNI Evakuasi 42 Tenaga...
TNI Evakuasi 42 Tenaga Pengajar dan Kesehatan usai Serangan KKB di Distrik Anggruk Yahukimo
Satgas Koops TNI Habema...
Satgas Koops TNI Habema Berhasil Evakuasi Jenazah Guru Korban Pembunuhan OPM di Yahukimo
Sadis! 6 Guru di Yahukimo...
Sadis! 6 Guru di Yahukimo Papua Tewas Diserang KKB
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Rekomendasi
Mineral Kritis Bisa...
Mineral Kritis Bisa Jadi Nilai Tawar RI usai Kena Tarif Impor AS 32%
Macron bisa Pimpin Perundingan...
Macron bisa Pimpin Perundingan Uni Eropa dengan Rusia
Benarkah Khabib Nurmagomedov...
Benarkah Khabib Nurmagomedov Jadi Penghalang Duel Islam Makhachev vs Ilia Topuria?
Berita Terkini
Polisi Ungkap Analisis...
Polisi Ungkap Analisis CCTV Wartawan Palu Tewas di Kamar Hotel Jakbar, Ini Temuannya
7 menit yang lalu
Puncak Arus Balik Lebaran...
Puncak Arus Balik Lebaran 2025, Tol Solo-Semarang Ruas Boyolali Padat Merayap
25 menit yang lalu
Hujan Deras Landa Tangsel,...
Hujan Deras Landa Tangsel, Pondok Karya Banjir Setinggi 60 Cm
49 menit yang lalu
Puncak Arus Balik Lebaran...
Puncak Arus Balik Lebaran 2025, Jalur Pantura Indramayu Padat Merayap
50 menit yang lalu
Mesin Pengisian di SPBU...
Mesin Pengisian di SPBU Sepanjang Pantura Cirebon Mati karena Hujan Petir, Ribuan Pemudik Tak Bisa Isi BBM
1 jam yang lalu
Hujan Deras Guyur Cirebon,...
Hujan Deras Guyur Cirebon, Arus Balik di Perbatasan Tol Palikanci-Cipali Padat Merayap
1 jam yang lalu
Infografis
Pemain dengan Catatan...
Pemain dengan Catatan Gol dan Assist Terbanyak di Dunia Musim Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved