Resmi Terbentuk, DPD Aku Mandiri Bone Didorong Memajukan UMKM

Selasa, 26 Juli 2022 - 20:33 WIB
loading...
Resmi Terbentuk, DPD...
Pengukuhan pengurus DPD Aku Mandiri Kabupaten Bone, Selasa (26/7/2022). Foto: SINDOnews/Justang Muhammad
A A A
BONE - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Asosiasi Industri Usaha Mikro Kecil dan Menengah Indonesia (Aku Mandiri) Kabupaten Bone resmi terbentuk.

Pengurus DPD Aku Mandiri periode 2022-2026 dikukuhkan di Hotel Novena, Jalan Ahmad Yani, Kota Watampone, Selasa (26/7/2022). Aku Mandiri Bone diketuai Eko Wahyudi, Sekretaris Warisman, dan Bendahara A Habibie.

Baca Juga: UMKMUMKM ," kata Ambo Dalle.

Wakil Bupati Bone dua periode itu menyebutkan, Pemerintah Kabupaten Bone sangat mendukung keberadaan asosiasi yang muaranya untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat.

"Kami pemerintah daerah sangat menunjukkan komitmen mendukung asosiasi ini, seperti hari ini kira hadirkan langsung pimpinan OPD Perindustrian, pimpinan OPD Koperasi dan UMKM , dan OPD perizinan," kata Ambo Dalle.

Kata dia, saat ini Pemerintah Kabupaten Bone juga memudahkan pelaku UMKM dengan mempercepat dan mempermudah pengurusan perizinan.

"Perizinan sudah sangat mudah, satu hari sudah bisa jadi bahkan hitungan jam melalui perizinan secara online, tidak lagi seperti dulu berbulan-bulan baru jadi," kata dia.

Baca Juga: Pemkab Bone
"Insyaallah bangunan tersebut rampung tahun ini, kita sudah sudah bangun Mall Pelayanan Publik , semuanya ada di sana, mulai perijinan, KTP, nikah ada semua menyatu nantinya," kata Ambo Dalle.

Sementara itu, Ketua DPD Aku Mandiri Bone, Eko Wahyudi mengucapkan terima kasih kepada semua pihak sehingga terlaksana pengukuhan pengurus DPD Aku Mandiri Bone.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ciptakan UMKM Sukses,...
Ciptakan UMKM Sukses, Pelajar di Bogor Ikuti Pelatihan Wirausaha
Berbagi Takjil, Pelindo...
Berbagi Takjil, Pelindo Tumbuhkan Ekonomi UMKM
Dinkopumdag Surabaya...
Dinkopumdag Surabaya Gandeng Lazada Latih UMKM Tetap Kompetitif di Era Digital
Perluas Pasar, Bank...
Perluas Pasar, Bank Jatim Fasilitasi UMKM Ikuti Misi Dagang di Ternate
Libatkan UMKM Lokal,...
Libatkan UMKM Lokal, KEK MNC Lido City Bagikan Takjil untuk Pengguna Jalan
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
Pengusaha UMKM di Jaktim...
Pengusaha UMKM di Jaktim Manfaatkan Teknologi untuk Tingkatkan Omzet
Dorong Peningkatan Ekonomi...
Dorong Peningkatan Ekonomi UMKM, Taman Jajan Gaul BSD Direnovasi
Hendy Berbagi Kiat Sukses...
Hendy Berbagi Kiat Sukses di HUT Persit Kartika Chandra Kirana Daerah V Brawijaya
Rekomendasi
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
BREAKING NEWS! Paus...
BREAKING NEWS! Paus Fransiskus Meninggal Dunia
5 Nasihat untuk Para...
5 Nasihat untuk Para Suami yang Memiliki Istri Berperilaku Buruk, Apa Saja?
Berita Terkini
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Terjang Tapanulis Utara, Atap Rumah Warga Rusak
30 menit yang lalu
Beri Solusi Konkret...
Beri Solusi Konkret Kasus Penahanan Ijazah, Gubernur Khofifah: Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja yang Ditahan
36 menit yang lalu
Anjungan Kalsel Raih...
Anjungan Kalsel Raih Penghargaan Terbaik se-Indonesia di TMII Award 2025
38 menit yang lalu
Perempuan Jadi Kunci...
Perempuan Jadi Kunci Penurunan Angka Stunting lewat Urban Farming
1 jam yang lalu
Peran 5 Pelaku Pembakaran...
Peran 5 Pelaku Pembakaran Mobil Polisi di Depok Terungkap, 4 Tersangka Ternyata Pengurus Ormas
1 jam yang lalu
Tokoh Masyarakat Papua...
Tokoh Masyarakat Papua Desak Aparat Tindak Tegas OPM
1 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Resmi Libur Sekolah...
Jadwal Resmi Libur Sekolah Selama Bulan Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved