Kakak dan Adik di Bali Duel Berdarah, Sama-sama Luka Bacok

Kamis, 21 Juli 2022 - 18:44 WIB
loading...
Kakak dan Adik di Bali...
Petugas mendatangi lokasi duel berdarah kakak dan adik, I Komang Suardana (50) dan adiknya, I Nengah Sumerta (42) Dawan, Klungkung, Bali. Foto/Ist
A A A
KLUNGKUNG - Duelberdarah antara kakak dan adik terjadi di Dawan, Klungkung, Bali. I Komang Suardana (50) dan adiknya, I Nengah Sumerta (42), sama-sama menderita luka bacok.

"Motifnya masih diselidiki," kata Kapolsek Dawan AKP Ida Ayu Kalpika Sari, Kamis (21/7/2022).



Dia menjelaskan, duel antar saudara kandung itu terjadi di halaman rumah mereka, Rabu (20/7/2022). Suardana dan Sumerta tinggal serumah bersama keluarga besarnya.

Awalnya, Suardana baru saja tiba di rumah dan memukul sesuatu. Mendengar suara itu, Sumerta emosi dan langsung mengambil pedang.



Suardana pun tak mau kalah ikut mengambil pedang. Sejurus kemudian, keduanya saling serang dengan sengit.

Duel berakhir setelah keduanya sama-sama terluka. Suardana mengalami luka bacok di perut, sedangkan adiknya kena luka bacok di kepala dan punggung.



Oleh keluarganya dan warga, keduanya dilarikan ke rumah sakit. "Dugaannya sudah saling dendam sejak lama," ujar Kalpika.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ahmad Sahroni Minta...
Ahmad Sahroni Minta Polisi Jangan Ragu Usut SPBU Oplosan di Bali
Kemeriahan Libur Lebaran...
Kemeriahan Libur Lebaran di Kuta Bali dengan Sajian Kuliner Food Truck Festival
Kapal Cepat Banyuwangi-Denpasar...
Kapal Cepat Banyuwangi-Denpasar 2,5 Jam, Beroperasi Juni 2025
Duel Maut Gegara Utang...
Duel Maut Gegara Utang di Banyumanik Semarang, 1 Tewas
Perluas Cabang di Bali...
Perluas Cabang di Bali demi Bidik Kawasan Hunian Berkembang
2 Anggota DPRD Medan...
2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Toilet Gedung Dewan
WNA Ditemukan Tewas...
WNA Ditemukan Tewas di Tandon Air Indekos Bali, Ada Sejumlah Luka Lecet
Pesawat Airfast Alami...
Pesawat Airfast Alami Kendala saat Mendarat di Bandara Ngurah Rai Bali, 31 Penerbangan Terdampak
Perindo Tawarkan Bantuan...
Perindo Tawarkan Bantuan Uji Kompetensi IT dan Digital Marketing untuk 25.000 Siswa di Bali
Rekomendasi
Sinopsis One On One...
Sinopsis One On One - drg. Arianti Anaya: di Balik Viralnya Oknum Dokter Asusila
Mimpi WNI Aditya Harsono...
Mimpi WNI Aditya Harsono di AS Hancur: Ditangkap karena Coret Trailer, Terancam Dideportasi
Perkuat Ketahanan Pangan...
Perkuat Ketahanan Pangan Nasional, Perum BULOG Siap Dukung Koperasi Merah Putih
Berita Terkini
Soal Mesin Parkir Elektronik...
Soal Mesin Parkir Elektronik Banyak yang Rusak, Kadishub: Terkendala Suku Cadang
35 menit yang lalu
Bantu Keluarga Kurang...
Bantu Keluarga Kurang Mampu, Pesantren Denanyar Buka Program Bea Siswa Santri 2025
45 menit yang lalu
Kadishub Akui PAD Parkir...
Kadishub Akui PAD Parkir di Jakarta Menurun sejak Banyak Mesin TPE Rusak Beralih ke Jukir
1 jam yang lalu
Pramono Minta Wali Kota...
Pramono Minta Wali Kota hingga Lurah Proaktif Terima Pendaftaran Pasukan Oranye
1 jam yang lalu
3 Penumpang Minibus...
3 Penumpang Minibus Terjun ke Sungai Lae Kombih di Pakpak Bharat Belum Ditemukan
1 jam yang lalu
BPKB Tak Dikasih, Anak...
BPKB Tak Dikasih, Anak di OKU Bakar Mobil Ibunya
2 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved