IAIN Parepare Bahas Potensi Kerja Sama dengan Bupati Pinrang

Selasa, 19 Juli 2022 - 13:53 WIB
loading...
IAIN Parepare Bahas...
Bupati Pinrang, Irwan Hamid (kanan) bersama Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kota Parepare, DR Hannani. Foto: SINDOnews/Darwiaty Dalle
A A A
PINRANG - Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kota Parepare, DR Hannani melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Pinrang , Selasa (19/7/2022). Dalam kunjungannya itu, ia bertemu Bupati Pinrang, Irwan Hamid.

Saat diterima Bupati Pinrang, Hannani mengatakan, kunjungannya kali ini untuk bertemu dengan Bupati dalam rangka menjalin komunikasi dan kerja sama dengan Pemkab Pinrang terkait pendidikan.

Baca Juga: Pemkab Pinrang
Hannani menjabarkan, IAIN Parepare merupakan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) di bawah naungan Kementerian Agama RI . Pada awal berdirinya, kata dia, kampus ini hanya cabang dari Fakultas Tarbiyah IAIN Alauddin Makassar. Kemudian bertransformasi menjadi Sekolah Tinggi Agama Islam tahun 1997 dan kembali bertransformasi menjadi IAIN tahun 2018 lalu.

, menyambut kemitraan IAIN dengan Pemkab Pinrang. Irwan mengapresiasi dan memberi penghargaan atas undangan IAIN Parepare untuk memberikan mata kuliah umum.

"Tentunya kita mengapresiasi kehadiran IAIN Parepare sebagai lembaga pendidikan atas kontribusinya dalam proses pembangunan khususnya dalam peningkatan SDM di Pinrang," tandasnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Oknum Dosen IAIN Madura...
Oknum Dosen IAIN Madura Diduga Lecehkan Mahasiswi, Perindo: Usut Tuntas dan Beri Efek Jera!
Orasi Wisuda ke-9 IAIN...
Orasi Wisuda ke-9 IAIN Ternate, Gus Yahya: Pembukaan UUD 1945 Jiwa dari Visi Tata Dunia
Tersangka Tewasnya Mahasiswa...
Tersangka Tewasnya Mahasiswa IAIN Bone Usai Diksar Mapala Bertambah Jadi 16 Orang
Menag Sebut Kampus IAIN...
Menag Sebut Kampus IAIN di Bima Akan Jadi Prioritas hingga ke UIN
Kasus Covid-19 di Kabupaten...
Kasus Covid-19 di Kabupaten Pinrang Diklaim Mulai Terkendali
IAIN Salatiga Dirikan...
IAIN Salatiga Dirikan Center for Wasathiyah Islam
27 PTKIN Terbaik di...
27 PTKIN Terbaik di Indonesia dengan Akreditasi Unggul, Ada Pilihanmu?
11 PTKN yang Akan Berubah...
11 PTKN yang Akan Berubah Status Jadi Universitas dan Institut, Cek Kampus Wilayahmu
IAIN Kudus Jadi Tuan...
IAIN Kudus Jadi Tuan Rumah Konsolidasi Nasional 2024 DEMA PTKIN Se-Indonesia
Rekomendasi
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
24 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
52 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
1 jam yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
Akhirnya, Ukraina Sepakati...
Akhirnya, Ukraina Sepakati Gencatan Senjata 30 Hari dengan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved