Bawaslu Luwu Timur Susun SOP untuk Optimalkan Pelayanan Publik

Minggu, 17 Juli 2022 - 16:14 WIB
loading...
Bawaslu Luwu Timur Susun...
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Luwu Timur menggelar rapat penyusunan dan implementasi Standar Operasional Prosedur (SOP). Foto: Istimewa
A A A
LUWU TIMUR - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Luwu Timur menggelar rapat penyusunan dan implementasi Standar Operasional Prosedur (SOP), dalam rangka mengoptimalkan pelayanan publik, Sabtu (16/07/22) kemarin.

Kegiatan yang belangsung di ruang Media Center Bawaslu Luwu Timur itu dihadiri Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan Hasmaniar Bachrun, Ketua dan Anggota serta Koordinator Sekretariat dan jajaran pegawai Bawaslu Luwu Timur.



Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan Hasmaniar Bachrun menyampaikan perlunya menyusun SOP. Di mana tujuan SOP adalah memberikan kepastian dan keseragaman dalam proses pelaksanaan tugas dalam pemberian pelayanan kepada masyarakat.

“Dalam Reformasi Birokrasi sangat dituntut adanya SOP, maka untuk melakukan perubahan Reformasi Birokrasi yang semakin baik di lembaga kita maka perlu ada SOP ,” ungkap Koordinator Divisi Organisasi Bawaslu Provinsi Sulawesi Selatan itu.

Olehnya itu, Hasmaniar menekankan semua divisi dan Sekretariat dalam melakukan pelayanan publik harus mempunyai SOP agar semua tahu apa yang harus dikerjakan. “Jangan sampai ada tumpang tindih pekerjaan,” kata Hasmaniar.

Ketua Bawaslu Luwu Timur Rachman Atja merespons positif adanya penyusunan SOP kerja ini. Menurut Rachman dengan adanya SOP maka ada standar dalam melakukan pekerjaan.

“Kita sudah harus mempunyai SOP dalam setiap pekerjaan yang kita lakukan, Ini menandakan kita bekerja bukan berdasarkan selera masing-masing,”kata dia.

“Surat menyurat, pengarsipan surat dan hal-hal lainnya yang berhubungan dengan pekerjaan kita sudah semestinya mempunyai SOP,” tambah Rachman.

(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan...
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan Zona Hijau Pelayanan Publik
Tingkatkan Pelayanan,...
Tingkatkan Pelayanan, Kantor CC PLN 123 Palembang Resmi Beroperasi
Jaya Negara-Arya Wibawa...
Jaya Negara-Arya Wibawa Prioritaskan Peningkatan Infrastruktur di Denpasar
Pj Bupati Akui Tata...
Pj Bupati Akui Tata Kelola Pelayanan Publik di Kabupaten Mimika Masih Kurang Baik
Seluruh Warga 17 Distrik...
Seluruh Warga 17 Distrik di Maybrat Papua Barat Segera Kantongi NIK
Bupati Kotabaru Serahkan...
Bupati Kotabaru Serahkan 180 Unit Mobil Operasional untuk Kepala Desa
Capaian Kinerja Kantor...
Capaian Kinerja Kantor Imigrasi Kotabumi Lampung selama 2024 Lebihi Target
Resmikan KP Serang,...
Resmikan KP Serang, PLN Icon Plus Komitmen Beri Layanan Lebih Cepat ke Warga Banten
SKCK Online Polresta...
SKCK Online Polresta Sidoarjo Raih Top Inovasi Pelayanan Publik
Rekomendasi
Praktisi Energi: Skema...
Praktisi Energi: Skema Blending BBM Legal dan Sudah Sesuai Aturan
7 Kampus Elite AS yang...
7 Kampus Elite AS yang Kehilangan Dana Miliaran Dolar karena Melawan Donald Trump
4 Alasan Politikus Muslim...
4 Alasan Politikus Muslim Minta Umat Islam di Inggris Berpolitik demi Selamatkan Generasi Mendatang
Berita Terkini
Proses Evakuasi Selesai,...
Proses Evakuasi Selesai, Operasional KRL Commuter Line Bogor Kembali Normal
4 jam yang lalu
16 Perjalanan Kereta...
16 Perjalanan Kereta Terganggu Imbas KRL Tertemper Mobil di Cilebut
5 jam yang lalu
Hitung Cepat SCL Taktika,...
Hitung Cepat SCL Taktika, Aulia Rahman Basri-Rendi Solihin Pimpin Perolehan Suara di PSU Kutai Kartanegara
6 jam yang lalu
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
7 jam yang lalu
Bukit Brown Canyon Semarang...
Bukit Brown Canyon Semarang Longsor Timpa Truk, Sopir Tewas
7 jam yang lalu
Ngeri! Detik-Detik KRL...
Ngeri! Detik-Detik KRL Commuter Line Tabrak Mobil Terjebak di Tengah Pelintasan Cilebut
7 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved