Gugus Tugas COVID-19 Parepare Dapat Bantuan 500 Alat Rapid Test

Jum'at, 26 Juni 2020 - 14:53 WIB
loading...
Gugus Tugas COVID-19...
Anggota DPR RI Hasnah Syam saat memberikan sambutan di sela acara penyerahan bantuan 500 alat rapid test ke Gugus Tugas COVID-19 Kota Parepare. Foto/SINDOnews/Darwiaty Dalle
A A A
PAREPARE - Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kota Parepare mendapatkan bantuan 500 alat rapid test dari Anggota Komisi IX DPR RI, Hasnah Syam. Penyerahan bantuan berlangsung di Barugae, Kompleks Rumah Jabatan Wali Kota Parepare pada Jumat (26/6/2020).

Wakil Wali Kota Parepare, Pangerang Rahim, usai menerima bantuan tersebut menyampaikan terimakasih dan apresiasi atas bantuan tersebut. Bantuan ratusan alat rapid test itu memberikan semangat dan mendorong untuk Pemkot Parepare, utamanya Gugus Tugas COVID-19 dalam penanganan virus corona.

"Agar dapat mengambil langkah yang tepat dan cepat dalam memutus mata rantai penyebaran COVID-19 di Parepare," kata Pangerang.



Ia berharap sinergitas antara pemerintah dengan DPR RI bisa terus berjalan. Ia juga mengapresiasi kepedulian dan atensi dari legislator RI atas daerahnya. "Ini sangat menggembirakan dan sangat kita butuhkan. Kami juga berharap Kota Parepare tetap menjadi wilayah yang menjadi perhatian dari DPR RI," paparnya.

Sementara itu, Anggota Komisi IX DPR RI, Hasnah Syam, mengatakan bantuan alat rapid test itu diharapkan dapat dimaksimalkan dalam penanganan COVID-19. Terutama dalam upaya melakukan deteksi dini guna menekan laju penyebaran virus.

"Kita semua berharap masa pandemi ini bisa segera berakhir, sehingga Indonesia betul-betul terbebas dari serangan virus COVID-19," tandasnya.

(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
DPR Dorong Percepatan...
DPR Dorong Percepatan Kawasan Ekonomi Khusus dan Pelabuhan Tanjung Carat Banyuasin
Prabowo Ajukan RUU Perampasan...
Prabowo Ajukan RUU Perampasan Aset Masuk Prolegnas, Pengamat: Bukti Serius Lawan Korupsi
Penghargaan iNews Pacu...
Penghargaan iNews Pacu Semangat Biro Pemberitaan Parlemen Semakin Berinovasi
Raih Penghargaan Komunikasi...
Raih Penghargaan Komunikasi Publik, Sekjen DPR: Hasil Nyata Pelaksanaan Parlemen Modern
Biro Pemberitaan Parlemen...
Biro Pemberitaan Parlemen Raih Penghargaan Kategori Pelayanan dan Komunikasi Publik
Tolak RUU Penyiaran,...
Tolak RUU Penyiaran, Jurnalis Bandung Demo di Depan DPRD Jabar
Rakyat Banten Tuding...
Rakyat Banten Tuding Pemerintah Pusat Ikut Campur di Pemilu 2024
Rakyat Banten Bakal...
Rakyat Banten Bakal Bawa Petisi Cap Jempol Darah ke DPR dan MPR
Alasan Rakyat Banten...
Alasan Rakyat Banten Bikin Petisi hingga Bubuhkan Cap Jempol Darah di Atas Kain Kafan
Rekomendasi
Choi Woo Shik Bongkar...
Choi Woo Shik Bongkar Tabiat Asli Kim Soo Hyun, Sebut Kepribadiannya Buruk
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
Satu Dekade, Lionel...
Satu Dekade, Lionel Group Komit Beri Pelayanan Terbaik ke Pelanggan dan Mitra Bisnis
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
3 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
4 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
5 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
5 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
7 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
7 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Kasus Covid-19...
Penyebab Kasus Covid-19 di Indonesia Naik, Salah Satunya Mutasi Virus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved