Dipenuhi Pemudik, Rest Area Tol Jakarta-Cikampek KM 57 Ditutup

Kamis, 28 April 2022 - 07:34 WIB
loading...
Dipenuhi Pemudik, Rest...
Memasuki puncak arus mudik, rest area Tol Jakarta-Cikampek KM 57 ditutup sementara. Sebab kondisinya kini dipenuhi pemudik yang beristirahat. Foto: Instagram @pjrtolcikampek
A A A
JAKARTA - Memasuki puncak arus mudik, rest area Tol Jakarta-Cikampek KM 57 ditutup sementara. Sebab kondisinya kini dipenuhi pemudik yang beristirahat sejak Kamis (28/4/2022) dini hari.

"Pintu masuk rest area KM 57 sementara ditutup," ucap petugas yang melaporkan, dikutip dari Instagram resmi Patroli Jalan Raya Tol Jakarta-Cikampek @pjrtolcikampek.



Kendati kondisi rest area KM 57 dipenuhi kendaraan, namun situasi arus lalu lintasnya tetap kondusif. Berdasarkan video laporan kepolisian, terlihat ruas jalan tol didominasi oleh kendaraan pribadi dan kendaraan berat, seperti truk.



Sebagai informasi, sejak tadi malam ruas jalan Tol Jakarta-Cikampek mengalami kenaikan jumlah kendaraan. Kepolisian telah melakukan sistem contraflow untuk mengurai kepadatan tersebut.



Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo menyebut Tol Cikampek sejak Rabu (27/4/2022) mengalami kenaikan jumlah kendaraan hingga dua kali lipat dari hari biasanya.

"Arus yang meningkat signifikan adalah yang mengarah ke Cikampek dari rata-rata harian sekitar 28 ribu kemarin tercatat 56 ribu meningkat cukup drastis," ujar Sambodo, Rabu (27/4/2022).
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Anak Bos Rental Menangis...
Anak Bos Rental Menangis Bersaksi, Oknum TNI Terdakwa Penembakan Tertunduk Lesu
4 Tersangka Penembakan...
4 Tersangka Penembakan Bos Rental hingga Tewas di Rest Area Ditangkap, 1 Masih Buron
Contraflow Diberlakukan...
Contraflow Diberlakukan di KM 55 hingga 65 Tol Jakarta-Cikampek
Volume Kendaraan Meningkat,...
Volume Kendaraan Meningkat, Tol Jakarta-Cikampek Berlakukan Contraflow
Libur Panjang Isra Mikraj...
Libur Panjang Isra Mikraj dan Imlek, Sejumlah Titik Tol Jakarta Arah Cikampek Macet
Truk Alami Kecelakaan,...
Truk Alami Kecelakaan, Gulungan Baja Jatuh di Tol Jakarta-Cikampek
5 Hal Diketahui dari...
5 Hal Diketahui dari Kasus Penembakan Bos Rental Mobil di Banten, Korban Sempat Minta Pendampingan Polisi
Puncak Arus Balik usai...
Puncak Arus Balik usai Liburan, Tol Japek Arah Jakarta Macet Panjang
TNI AU Tegaskan Tidak...
TNI AU Tegaskan Tidak Ada Anggotanya Terlibat Penembakan di Rest Area Tol Tangerang-Merak
Rekomendasi
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
Pakar Hukum Pidana Soroti...
Pakar Hukum Pidana Soroti Potensi Overpenalization dalam Gugatan PT Timah ke MK
SIG Pasok 76.000 Ton...
SIG Pasok 76.000 Ton Semen Dukung Pembangunan Bendungan Sidan di Bali
Berita Terkini
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
37 menit yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
1 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
1 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
2 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
3 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
9 jam yang lalu
Infografis
Atasi Tawuran, Pemprov...
Atasi Tawuran, Pemprov Jakarta Bakal Buka 500.000 Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved