Gagalkan Perampokan Bank di Fatmawati, Satpam Diganjar Penghargaan

Senin, 18 April 2022 - 13:48 WIB
loading...
Gagalkan Perampokan...
Kapolres Jakarta Selatan Kombes Pol Budhi Herdi Susianto merilis pelaku percobaan perampokan bank, Rabu (6/4/2022). Foto: SINDOnews/Ari Sandita
A A A
JAKARTA - Perampoka n di salah satu bank kawasan Fatmawati, Cilandak, Jakarta Selatan , berhasil digagalkan petugas keamanan atau Satpam setempat. Kini, Satpam bernama Farizal yang menggagalkan aksi seorang petinggi HRD berinisial BS pun diberikan penghargaan oleh polisi setempat.

"Kami berikan penghargaan anggota masyarakat, yakni petugas sekuriti atau keamanan dari bank swasta, yang mana beliau dengan respons cepat, dengan tindakan yang tepat telah menggagalkan peristiwa percobaan pencurian dengan kekerasan yang terjadi di bank tersebut," ujar Kapolres Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdi Susianto kepada wartawan, Senin (18/4/2022).

Menurutnya, pemberian penghargaan itu apresiasi atas keberanian Farizal melawan pelaku meski saat itu pelaku membawa airsoft gun yang sebelumnya dikira senjata api. Diharapkan, setiap petugas keamanan lainnya memiliki keberanian untuk melawan suatu tindakan kejahatan.

"Mudah-mudahan nanti akan muncul Farizal, Farizal berikutnya. Di wilayah kita yang dengan sigap dan berani untuk membantu petugas kepolisian," tuturnya.



Dia pun mengingatkan, agar jajarannya mencontoh aksi Farizal tersebut. Pasalnya, anggota Polri juga diberikan kewenangan penuh untuk melawan aksi kejahatan di samping sebagai suatu kewajiban.

"Dan tentunya kita anggota Polri memahami (mengatasi pelaku kejahatan) karena kita dibekali pendidikan dan kewenangan yang lebih besar dibanding sekuriti," katanya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kasus Perkelahian di...
Kasus Perkelahian di Klub Malam Bali, 8 Sekuriti dan WNA Jadi Tersangka
Penanganan Kasus Pembunuhan...
Penanganan Kasus Pembunuhan oleh AKBP Bintoro Sempat Mandek, Kapolres: Alasannya Kendala Teknis
Kapolres Jaksel Akui...
Kapolres Jaksel Akui Kasus Anak Bos Prodia Sempat Mandek Ditangani AKBP Bintoro
Ini Tampang Anak Majikan...
Ini Tampang Anak Majikan Tanpa Penyesalan Bunuh Sekuriti di Bogor
Kronologi Pembunuhan...
Kronologi Pembunuhan Sekuriti di Bogor oleh Anak Majikan
Ini Motif Anak Majikan...
Ini Motif Anak Majikan Bunuh Satpam: Sering Dilaporin Pulang Malam
Sekuriti Tewas di Rumah...
Sekuriti Tewas di Rumah Bosnya, Diduga Dipicu Perselisihan
Satpam SMPN 3 Kota Bogor...
Satpam SMPN 3 Kota Bogor Meninggal Dunia saat Sujud Salat Zuhur
Motor dan HP Milik Pelajar...
Motor dan HP Milik Pelajar SMK yang Tewas Dibunuh di Bogor Hilang
Rekomendasi
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
1 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
1 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
1 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
2 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
2 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved