Bali United Juara Liga 1, Suporter Penuhi Nazar Jalan Kaki Sejauh 59 Km

Senin, 28 Maret 2022 - 20:42 WIB
loading...
Bali United Juara Liga...
Suporter Bali United, Ahmad Bersih (55) memenuhi nazar dengan jalan kaki dari Karangasem menuju ke Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar sejauh 59 Km, Senin (28/3/2022). Foto/iNews TV/Ketut Catur Kusumaningrat
A A A
GIANYAR - Ahmad Bersih (55), suporter Bali United yang menjuarai Liga 1 memenuhi nazar dengan jalan kaki dari Karangasem menuju ke Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar sejauh 59 kilometer (Km), Senin (28/3/2022).

Hal ini dilakukannya karena pernah bernazar jika Bali United memenangi Liga 1 Indonesia musim ini, maka ia mau berjalan kaki dari rumahnya di Karangasem ke Stadion Kapten I Wayan Dipta yang terletak di Gianyar, Bali.



Ahmad memulai jalan kaki dengan mengambil start dari Karangasem pada Senin pukul 05.40 Wita. Dia menyusuri jalan dari Karangasem ke wilayah Klungkung hingga sampai ke Gianyar.

Ditemani oleh sesama suporter Bali United, dia sampai di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar pada Senin malam.

Dalam perjalannya, dia sesekali harus beristirahat karena mengalami keram pada bagian kaki.

Namun tekadnya untuk menyelesaikan nazarnya membuatnya sampai di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar yang diikuti oleh beberapa orang suporter lainnya.

"Saya bersyukur dapat menyelesaikan nazar untuk berjalan kaki sejauh 59 kilometer ini," katanya.



Aksi berjalan kaki sejauh puluhan kilometer ini merupakan kali pertama dilakukan oleh Ahmad Bersih.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Benarkah The Jakmania...
Benarkah The Jakmania Lakukan Pemerasan ke Bobotoh? Ini Klarifikasinya
Laga Persela vs Persijap...
Laga Persela vs Persijap Berakhir Ricuh, Suporter Anarkis Bakar Gawang dan Rusak Stadion
Update Kericuhan usai...
Update Kericuhan usai Laga Persija vs Persib: 10 Orang Luka, Hape hingga Motor Hilang
Kronologi Bentrok Suporter...
Kronologi Bentrok Suporter Usai Laga Persija vs Persib di Bekasi
Sejumlah Suporter Dilarikan...
Sejumlah Suporter Dilarikan ke Rumah Sakit Pascalaga Persija vs Persib
Laga Persija Vs Persib,...
Laga Persija Vs Persib, Polres Bekasi Terjunkan 2.145 Personel Pengamanan
Nama Kodim Gianyar Dicatut...
Nama Kodim Gianyar Dicatut untuk Pesan Makanan, Belasan Pengusaha Katering Jadi Korban
Tuntaskan Nazar, Anggota...
Tuntaskan Nazar, Anggota Komisi XI DPR Ini Jalan Kaki 540 Km dari Jakarta hingga Boyolali
Polda Bali Tetapkan...
Polda Bali Tetapkan WN Jerman Direktur Parq Ubud Kampung Rusia sebagai Tersangka
Rekomendasi
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
13 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
27 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
34 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
35 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
46 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
1 jam yang lalu
Infografis
Hajar Dortmund 2-0,...
Hajar Dortmund 2-0, Real Madrid Juara Liga Champions 2023/2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved