Progres Pembangunan Sirkuit Formula E di Ancol Sudah 52%

Minggu, 06 Maret 2022 - 18:00 WIB
loading...
Progres Pembangunan...
Progres pembangunan sirkuit Formula E di kawasan Ancol, Jakarta Utara, sudah mencapai 52 persen. Foto: Antara
A A A
JAKARTA - Progres pembangunan sirkuit Formula E di kawasan Ancol, Jakarta Utara, sudah mencapai 52 persen. Hal ini diketahui dari hasil kunjungan Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta M Taufik ke lokasi, Minggu (6/3/2022).



Taufik meninjau pembangunan sirkuit Formula E didampingi Direktur Utama PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Widi Amanasto, dan Manajer Senior PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama Ari Wibowo. Terlihat mereka mengenakan rompi dan helm safety.

Progres Pembangunan Sirkuit Formula E di Ancol Sudah 52%


Terlihat beberapa zona pembangunan dalam proses pengaspalan lintasan balap Formula E. Terdapat zona yang dalam tahap pengerasan dengan batu split. Beberapa zona lainnya masih dalam tahap pengecoran. Sejumlah alat berat sedang melakukan pekerjaan sesuai fungsinya.

Progres Pembangunan Sirkuit Formula E di Ancol Sudah 52%


Melihat progres tersebut, Taufik optimistis sisa pembangunan akan tuntas sebulan ke depan. "Jadi sisa 48 persen Insya Allah awal April kelar," ucapnya.



Menurut Taufik, sejauh ini proses pembangunan tidak ada masalah teknis. Karena itu, ia meminta pembangunan sirkuit Formula E bisa selesai sesuai target.

"Teknis sudah tidak ada masalah, kan mereka setiap saat pekerjaannya disupervisi, jadi sudah disupervisi. Yang paling penting target waktunya bisa selesai dan sesuai dengan ketentuan," tuturnya.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tenaga Ahli Anggota...
Tenaga Ahli Anggota DPRD Jakarta Dilaporkan ke Polisi terkait Dugaan Pelecehan Seksual
Tenaga Honorer di DPRD...
Tenaga Honorer di DPRD Jakarta Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual
Dukung Pergub Baru PPSU,...
Dukung Pergub Baru PPSU, Anggota DPRD Minta Rekrutmen Petugas Bebas Pungli
Gelar Baksos, Ketua...
Gelar Baksos, Ketua DPRD Jakarta: Hipmi Jaya Jadi Contoh Pengusaha Lain untuk Berbagi
Anggota DPRD Lukmanul...
Anggota DPRD Lukmanul Hakim: Jakarta Job Fair Harus Bermanfaat Bagi Pencari Kerja
Di Buka Puasa Bareng...
Di Buka Puasa Bareng Pengurus Perindo Jakarta, Effendi: 1 Kursi Jadi 1 Fraksi di DPRD Jakarta 2029
Sambangi Lokasi Banjir,...
Sambangi Lokasi Banjir, Anggota DPRD Jakarta Soroti Masalah Sampah
Anggota DPRD Jakarta...
Anggota DPRD Jakarta Fraksi Perindo Serap Aspirasi Warga Rawa Buaya Cengkareng
Serap Aspirasi Warga,...
Serap Aspirasi Warga, Dina Masyusin Ingin Perindo Bermanfaat bagi Masyarakat
Rekomendasi
Hari Kartini, Begini...
Hari Kartini, Begini Persamaan Wanita dan Pria dalam Pandangan Al Quran
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Gagal Capai Kesepakatan Cerai, Kekayaan Rp1,12 Triliun Jadi Rebutan
Calvin Verdonk Tutup...
Calvin Verdonk Tutup Pintu Main di Liga Inggris, Bundesliga Jadi Alternatif Jelang Usia Kepala 3
Berita Terkini
Isyarat Pangeran Purbaya...
Isyarat Pangeran Purbaya Penggal 2 Dalang Pemberontakan di Kerajaan Mataram
19 menit yang lalu
8 Detik Rekam Mahasiswi...
8 Detik Rekam Mahasiswi Mandi Bikin Tamat Karier Azwindar Dokter PPDS UI
47 menit yang lalu
Tampang Muhammad Azwindar...
Tampang Muhammad Azwindar Eka Satria, Dokter PPDS UI yang Rekam Mahasiswi Mandi
1 jam yang lalu
Pesawat Capung Mendarat...
Pesawat Capung Mendarat Darurat di Pantai Pangandaran Akibat Gagal Mesin
1 jam yang lalu
2 Kelompok Perguruan...
2 Kelompok Perguruan Pencak Silat Tawuran di Magetan usai Halalbihalal
1 jam yang lalu
Kronologi Wanita Korban...
Kronologi Wanita Korban Mutilasi di Serang hingga Sang Kekasih Ditangkap
2 jam yang lalu
Infografis
100 Ribu Narapidana...
100 Ribu Narapidana Sudah Direkrut Rusia untuk Perang di Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved