Rangkaian Teror Kekejaman KKB di Papua Sejak 2018 hingga Sekarang

Jum'at, 04 Maret 2022 - 22:11 WIB
loading...
A A A
16. Tanggal 18 Agustus 2020. KST membakar alat berat di Intan Jaya yang mengakibatkan sejumlah escavator terbakar.



17. Tanggal 14 September 2020. KST menembak 2 tukang ojek oleh KKB di Distrik Sugapa Intan Jaya tanpa sebab.

18. Tanggal 17 September 2020, KST melakukan penganiayaan terhadap masyarakat sipil di Kampung Bilogai distrik Sugapa, Kab. Intan Jaya.

19. Tanggal 18 September 2020, KST menembak pesawat di Kab. Intan Jaya.

20. Tanggal 8 April 2021, KST pimpinan Nau Waker membakar tiga sekolah yakni SD, SMP dan SMA di wilayah Kampung Julukoma, Distrik Boega, Kab. Puncak, Provinsi Papua. Aksi teror ini dilakukan sore hari setelah pada paginya menembak mati seorang guru SD yang punya tugas mulia mencerdaskan anak generasi penerus Papua.

21. Tanggal 17 April 2021, KST secara biadab memperkosa Belasan Gadis di Beoga Kabupaten Puncak.

22. Tanggal 4 Juni 2021, KST menembak mati 5 Warga Puncak, Ketiga korban tewas yakni, Kepala Kampung Niporolome Patianus Kogoya, Petena Murib (perempuan) dan Nelius Kogoya di Kab. Puncak.

23. Tanggal 2 September 2021, KST membunuh dua pekerja yang sedang membangun jembatan di Sungai Brazza, Kampung Kribun, Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo.

24. Tanggal 15 September 2022, KST menganiaya 6 tenaga kesehatan di Kiwirok Pegunungan Bintang, mengakibatkan 4 orang di antaranya luka-luka, 1 orang tewas dan 1 dinyatakan hilang.
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1278 seconds (0.1#10.140)