2 Pembunuh Mantan Dokter Gigi yang Makamnya Dibongkar Ditangkap

Jum'at, 18 Februari 2022 - 16:54 WIB
loading...
2 Pembunuh Mantan Dokter...
Satreskrim Polres Padangsidimpuan, Polda Sumut, menangkap dua pelaku pembunuhan mantan dokter gigi IGJ, yang ditemukan tewas di Bagas Godang Hutaimbaru, Kota Padangsidimpuan. SINDOnews/Zia
A A A
PADANGSIDIMPUAN - Satreskrim Polres Padangsidimpuan, Polda Sumatera Utara (Sumut), menangkap dua pelaku pembunuhan mantan dokter gigi IGJ, yang ditemukan tewas di Bagas Godang Hutaimbaru, Kota Padangsidimpuan.

Kedua terduga pelaku pembunuhan yang ditangkap polisi masing-masing berinisial RH dan F. Pelaku RH terpaksa ditembak oleh polisi di kaki sebelah kanan.

Kapolres Padangsidimpuan AKBP Juliani Priharitini mengatakan, tindakan tersebut dilakukan karena RH mencoba melawan ketika akan ditangkap. RH ditangkap pada 10 Februari 2022, sedangkan F satu hari setelah itu.

"RH terpaksa ditembak karena mencoba melawan," ujarnya kepada wartawan ketika konfrensi pers di Mapolres Padangsidimpuan, Jalan Serma Lian Kosong, Jumat (18/2/2022).

Selain itu kata Kapolres, RH ditembak karena mencoba menyembunyikan barang bukti. Padahal, saat itu, tim penyidik dari Reskrim Polres Padangsidimpuan sedang berusaha menangkap F. Baca: Makam Mantan Dokter Gigi di Padangsidimpuan Dibongkar Polisi, Diduga Korban Pembunuhan.

Menurut Juli, peristiwa pembunuhan bermula saat kedua tersangka masuk ke rumah korban melalui pintu belakang. Saat itu, korban sedang menonton televisi (TV).

Saat IGH masuk kamar mandi, tersangka berinisial RH langsung mendorong dari belakang dan menutup mulut serta hidung korban. Selanjutnya RH mencekik leher korban. "Sedangkan F memegang kaki korban," pungkasnya. Baca Juga: Parah, Kakek di Binjai Jadi Pengedar 10 Kg Sabu asal Malaysia.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Penyebab Anusapati Nekat...
Penyebab Anusapati Nekat Rencanakan Pembunuhan Ken Arok Penguasa Singasari
Terungkap! Motif Oknum...
Terungkap! Motif Oknum TNI AL Bunuh Juwita, Jurnalis Banjarbaru karena Menolak Menikahi
Motif Keponakan Bunuh...
Motif Keponakan Bunuh Tante di Bogor karena Sakit Hati
Kasus Pembunuhan Sadis...
Kasus Pembunuhan Sadis Terungkap, Pelaku Simpan Kerangka Pacar Selama 6 Bulan
5 Fakta Jurnalis Juwita...
5 Fakta Jurnalis Juwita yang Tewas dan Ditemukan di Tepi Jalan
Bebas Ginting Pembunuh...
Bebas Ginting Pembunuh Wartawan dan 3 Anggota Keluarganya Divonis Penjara Seumur Hidup
Silaturahmi Pitra Romadoni...
Silaturahmi Pitra Romadoni Nasution ke Wabup Padang Lawas Ahmad Fauzan Nasution, Bahas Apa?
Kasus Pembunuhan Wartawati...
Kasus Pembunuhan Wartawati Juwita di Banjarbaru, Anggota Lanal Balikpapan Ditangkap
Oknum TNI AL Pelaku...
Oknum TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Bajarbaru Kalsel Terancam Dipecat
Rekomendasi
Pengemudi Mobil Dinas...
Pengemudi Mobil Dinas Kementerian Pertahanan Diduga Sewa PSK di Jalan, Ini Kata Kemhan
Hasil Badminton Asia...
Hasil Badminton Asia Championships 2025: Jonatan Christie dan Gregoria Mariska ke Babak 16 Besar
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Dikabarkan Menikah 7 Mei 2025 di Bali
Berita Terkini
Dokter PPDS Tersangka...
Dokter PPDS Tersangka Pemerkosaan di RSHS Bandung Coba Bunuh Diri Sebelum Ditangkap
51 menit yang lalu
Astaga! Rangka Papan...
Astaga! Rangka Papan Reklame Masuk ke Tol Dalam Kota Arah Cawang Akibat Hujan dan Angin Kencang
1 jam yang lalu
Dari Reses ke RKPD,...
Dari Reses ke RKPD, Anggota Legislatif Partai Perindo Hima Domi Antonius Perjuangkan Kesejahteraan Masyarakat Manggarai
1 jam yang lalu
Teganya! Oknum Dokter...
Teganya! Oknum Dokter PPDS Anestesi Unpad Suntik Korban 15 Kali hingga Pingsan lalu Dicabuli
1 jam yang lalu
Pramono Didatangi Gubernur...
Pramono Didatangi Gubernur Banten dan Kepala Daerah Se-Tangerang Raya, Apa yang Dibahas?
2 jam yang lalu
Ini Penampakan Dokter...
Ini Penampakan Dokter PPDS Unpad yang Diduga Perkosa Anak Pasien di RS Hasan Sadikin
2 jam yang lalu
Infografis
5 Dampak Buruk Korban...
5 Dampak Buruk Korban KDRT, Berkaca Kasus yang Dokter Qory
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved