Urai Kemacetan, Pembangunan Underpass Dewi Sartika Depok Ditarget Rampung 10 Bulan

Senin, 14 Februari 2022 - 13:04 WIB
loading...
Urai Kemacetan, Pembangunan...
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama jajaran Pemkot Depok menggelar peletakan batu pembangunan underpass Dewi Sartika. Foto/SINDOnews/R Ratna Purnama
A A A
DEPOK - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melakukan peletakan batu pertama proyek pembangunan underpass Dewi Sartika, Depok. Proyek tersebut ditargetkan selesai maksimal 10 bulan.

”Dalam waktu 9 sampai 10 bulan kita akan punya underpass baru,” kata Ridwan Kamil di Depok, Senin (14/2/2022).

Dengan dibangunnya underpass tersebut diharapkan dapat mengatasi kemacetan yang sering terjadi di perlintasan sebidang KRL Jalan Dewi Sartika.

”Insya Allah lalu lintas di Depok makin lancar. Ini akan menghilangkan pertemuan lalu lintas dengan jalur kereta api yang selama ini karena sering membuat macet luar biasa dan produktivitas juga jadi tersendat-sendat,” ungkap pemimpin Jabar Juara itu.



Nilai dari proyek tersebut sekitar Rp288 miliar. Terdiri dari biaya pembebasan lahan senilai Rp180 miliar dan untuk konstruksi Rp108 miliar. ”Kita kerjasama pembebasannya oleh Pemerintah Kota Depok. Dan konstruksinya dari dana Provinsi Jawa Barat,” pungkasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
Respons Ridwan Kamil...
Respons Ridwan Kamil usai Rumahnya Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
Rumah Ridwan Kamil di...
Rumah Ridwan Kamil di Bandung Sepi Usai Digeledah KPK terkait Dugaan Korupsi Bank BJB
Exit Tol Bekasi Barat...
Exit Tol Bekasi Barat Padat 6 Kilometer Imbas Banjir di Jalan Arteri, Lalu Lintas Dialihkan
Aksi Donor Darah MNC...
Aksi Donor Darah MNC Peduli dan PMI Depok, Warga: Bermanfaat bagi Masyarakat Membutuhkan
Jam 6-8 Malam, Pengemudi...
Jam 6-8 Malam, Pengemudi Boleh Terabas Bahu Jalan Tol Dalam Kota
Antrean di Tol Jagorawi...
Antrean di Tol Jagorawi GT Ciawi 2 Arah Jakarta Mengular Pascakecelakaan Maut
Antrean Panjang Kendaraan...
Antrean Panjang Kendaraan Terjadi di Gerbang Tol Ciawi Imbas Kecelakaan Maut
Waduh, Puluhan Bus Sekolah...
Waduh, Puluhan Bus Sekolah di Bandung Era Ridwan Kamil Jadi Barang Rongsokan
Rekomendasi
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Riwayat Jabatan Irjen...
Riwayat Jabatan Irjen Pol Anwar yang Baru Terkena Mutasi Jadi Asisten SDM Kapolri
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
25 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
Sembilan Peristiwa Penting...
Sembilan Peristiwa Penting yang Terjadi di Bulan Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved