Tuntas Mei 2022, PLBN Serasan Diharapkan Jadi Pengungkit Ekonomi Warga di Perbatasan

Senin, 14 Februari 2022 - 06:01 WIB
loading...
Tuntas Mei 2022, PLBN...
Pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Terpadu Serasan di Kabupaten Natuna, diperkirakan selesai pada Mei 2022 mendatang. Foto/iNews TV/Alfie Al Rasyid
A A A
NATUNA - Pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Terpadu Serasan di Kabupaten Natuna, diperkirakan akan tuntas pada bulan Mei 2022. Diharapkan, keberadaan PLBN Terpadu Serasan ini, mampu enjadi pusat pertumbuhan ekonomi di wilayah perbatasan.



Bupati Natuna, Wan Siswandi meninjau secara langsung pembangunan PLBN Terpadu Serasan, Minggu (13/2/2022). PLBN Terpadu Serasan mulai dibangun pada bulan November 2020, dan diperkirakan akan selesai pada bulan Mei 2022 mendatang.



Pembangunan PLBN Terpadu Serasan, menelan biaya sebesar Rp133,1 miliar. Dana pembangunan tersebut, menggunakan anggaran dari APBN tahun jamak 2020-2022. Saat ini, proses pembangunannya sudah mencapai 75 persen.



Wan Siswandi berharap, PLBN Terpadu Serasan ini, bisa menjadi pengungkit ekonomi masyarakat di wilayah perbatasan, terutama yang ada di Kabupaten Natuna. "Kami berharap masyarakat menerima manfaat dari keberadaan PLBN Terpadu Serasan ini. Termasuk perekrutan tenaga kerjanya, juga memperhatikan warga setempat," tegasnya.

PLBN Terpadu Serasan ini, menjadi percontohan dari kesebelas PLBN yang ada di Indonesia. Nantinya PLBN ini, menurut Wan Siswandi diharapkan menjadi pusat pertumbuhan perekonomian di Kabupaten Natuna.



Pengembangan PLBN ini, merupakan salah satu wujud membangun Indonesia dari wilayah pinggiran. Pemkab Natuna, memberikan dukungan penuh dalam pembangunan PLBN Terpadu Serasan, dengan menyediakan lahan untuk pembangunan.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
PT BAI Luncurkan Program...
PT BAI Luncurkan Program MBG Perdana untuk Sekolah di KEK Galang Batang Bintan
Menembus Batas! Afat,...
Menembus Batas! Afat, Satu-satunya Guru Agama Konghucu yang Lolos SIPSS 2025
Konektivitas Daerah...
Konektivitas Daerah Terpencil Kepri, Ansar Ahmad Manfaatkan Pesawat N219
Dukungan Mengalir Deras,...
Dukungan Mengalir Deras, Masyarakat Galang Batam Sambut Meriah Kampanye Ansar Ahmad
Tingkatkan Ekonomi Kepri,...
Tingkatkan Ekonomi Kepri, Bukti Nyata Ansar Ahmad Pemimpin Kompeten
Ansar Ahmad Pemimpin...
Ansar Ahmad Pemimpin Kerja Nyata dan Kompeten untuk Majukan Kepri
Kinerja Terbukti Nyata,...
Kinerja Terbukti Nyata, Ansar Ahmad Didukung Pimpin Kepri Satu Periode Lagi
Dukungan Ansar Ahmad...
Dukungan Ansar Ahmad Jadi Gubernur Kepri Kian Tak Terbendung
Dukungan Prabowo Kuatkan...
Dukungan Prabowo Kuatkan Pemerintahan Ansar-Nyanyang Majukan Kepri
Rekomendasi
Kenapa Mike Tyson Bisa...
Kenapa Mike Tyson Bisa Masuk Penjara? Ternyata Ini Penyebabnya
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
Deretan Miliarder Penimbun...
Deretan Miliarder Penimbun Emas Terbesar di Dunia, Daftarnya Mengejutkan
Berita Terkini
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
1 jam yang lalu
Gebyar Harlah 91 GP...
Gebyar Harlah 91 GP Ansor Dimeriahkan Pengukuhan Patriot Ketahanan Pangan hingga Peragaan Seni
2 jam yang lalu
Kutuk Keras Teror terhadap...
Kutuk Keras Teror terhadap Dedi Mulyadi, Iwan Bule Desak Densus 88 Tangkap Pelaku
3 jam yang lalu
Ulah Ken Arok Muda Ganggu...
Ulah Ken Arok Muda Ganggu Keamanan Wilayah Sebelum Jadi Raja Singasari
3 jam yang lalu
Lebih Cepat! Transaksi...
Lebih Cepat! Transaksi BPHTB Kini Bisa lewat Sistem Pajak Online Jakarta
3 jam yang lalu
Kisah Letkol Susdaryanto,...
Kisah Letkol Susdaryanto, Jadi Agen Mata-mata Rusia demi Sesuap Nasi
3 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta 2024 Jadi Tahun...
5 Fakta 2024 Jadi Tahun Kemenangan Rusia di Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved