Penampakan Koleksi Uang Kuno Milik Warga Majalengka, Ada Koin 5 Sen Zaman Nederland Keluaran 1921

Minggu, 06 Februari 2022 - 15:30 WIB
loading...
Penampakan Koleksi Uang...
Penampakan puluhan uang kuno koleksi pemuda Majalengka, Jawa Barat.Foto/Inin Nastain
A A A
MAJALENGKA - Barang kuno , bagi sebagian kalangan memiliki tempat yang cukup spesial. Maka tidak aneh jika di tangan orang tertentu, barang-barang itu akan dirawat sebaik mungkin, agar kondisinya tetap baik.

Pegy Sagita, warga Blok Senin, Desa Desa Buntu, Kecamatan Ligung, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat adalah salah satu orang yang menempatkan barang-barang kuno di posisi spesial. Pemuda usia 23 tahun ini memiliki kegemaran merawat baik-baik uang kuno yang pernah menjadi nilai tukar sah di Tanah Air.

Baca juga: Kerugian Kebakaran Relokasi Pasar Johar Rp11 Miliar, Pemerintah Pusat Diminta Turun Tangan

Dimulai sejak masih duduk di Bangku SMP, kini sudah ada puluhan lembar uang kertas dan uang koin kuno di kotak istimewa Pegy. Meskipun usia uang-uang itu jauh lebih tua darinya, tetapi kondisinya tetap bagus. Perawatan, jadi kunci barang-barang antik itu tetap seperti baru.

Penampakan Koleksi Uang Kuno Milik Warga Majalengka, Ada Koin 5 Sen Zaman Nederland Keluaran 1921


“Tertarik aja gitu. Bentuknya teh menarik. Terus ya udah, disimpen. Pas diliatin ke kakek, katanya itu uang zaman dulu. Terus kata kakek, di rumah (kakek) ada. Ya udah dikasihin. Mulai seneng koleksi pas masih SMP,” kata Pegy saat berbincang awal mula mengoleksi uang kuno dengan MPI di kediamannya. Minggu (6/2/2022).

Sejak memulai mengoleksi uang-uang kuno, Pegy mengaku tidak pernah membeli, seperti halnya para kolektor. Pemberian dan nemu, adalah sumber dari koleksi-koleksi uang kuno Pegy. Khusus untuk nemu, Pegy mengaku kadang dia dapat dari selokan.

“Belum pernah beli. Kadang ada teman yang tau saya gemar ngoleksi, suka kasih gitu aja,” kata pemuda yang kesehariannya beerja sebagai karyawan di salah satu pabrik sepatu itu.

“Pernah juga kalau koin mah, dari selokan. Kan suka ada pengerukan got. Nah, suka nemu tuh. Ya udah saya bersihin, terus liat di google, ternyata memang benar itu uang,” papar dia.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Masa Tenang Pilkada,...
Masa Tenang Pilkada, H Eman Suherman Habiskan Waktu Bersama Keluarga
Silahturahmi ke Tokoh...
Silahturahmi ke Tokoh Agama, Kegiatan H Eman Suherman di Masa Tenang Pilkada
Sahabat Yoshua Dinilai...
Sahabat Yoshua Dinilai Berperan Menangkan Calon Pilkada SMS
Menteri Karding Minta...
Menteri Karding Minta Jajaran Bantu Kembalikan Ijazah hingga Akte Milik Mila meski Nonprosedural
Keterlaluan! Leher Dua...
Keterlaluan! Leher Dua Bocah Usia 8 dan 7 Tahun Dirantai Ayah Kandung karena Dituduh Curi Uang Buat Jajan
Survei Pilkada Majalengka,...
Survei Pilkada Majalengka, Eman Suherman Paling Banyak Disebut Responden
Dosen Ubharajaya dan...
Dosen Ubharajaya dan STKIP Kusuma Negara Gelar Pengabdian di Majalengka
Eman Suherman Dinilai...
Eman Suherman Dinilai Jadi Calon Bupati Potensial Pimpin Majalengka
Dedi Supandi Tak Tergiur...
Dedi Supandi Tak Tergiur Maju ke Pilbup Majalengka 2024, Ini Alasannya
Rekomendasi
Dua Direksi Digeser...
Dua Direksi Digeser ke BRI, BSI Optimistis Lanjutkan Pondasi yang Dibangun Hery Gunardi
Klasemen Grup C Kualifikasi...
Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Bertahan di Posisi 4
Malam Penuh Makna di...
Malam Penuh Makna di SUGBK: Kemenangan Timnas Indonesia dan Penghormatan untuk Ibu Soed!
Berita Terkini
Jalan Asia Afrika Depan...
Jalan Asia Afrika Depan SUGBK Macet usai Timnas Indonesia Menang atas Bahrain
3 jam yang lalu
Massa Demo Tolak UU...
Massa Demo Tolak UU TNI di DPRD Karawang Dibubarkan Paksa, 2 Mahasiswa Diamankan Polisi
5 jam yang lalu
Diskon PSC dan Avtur...
Diskon PSC dan Avtur Tingkatkan Jumlah Pemudik Pesawat di Dua Bandara DIY
6 jam yang lalu
Prabowo Beri Dukungan...
Prabowo Beri Dukungan Langsung Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain
7 jam yang lalu
Legislator Perindo Rawidin...
Legislator Perindo Rawidin La Ode Serap Aspirasi Warga Ambon untuk Perubahan Nyata
7 jam yang lalu
15 Ribu Kendaraan Pemudik...
15 Ribu Kendaraan Pemudik Keluar dari GT Kalikangkung Malam Ini
7 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved