Cegah Tawuran, Tim Patroli Perintis Presisi Dimaksimalkan

Jum'at, 04 Februari 2022 - 18:36 WIB
loading...
Cegah Tawuran, Tim Patroli...
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran akan mengoptimalkan Tim Patroli Perintis Presisi untuk mencegah tawuran di wilayah Jakarta. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran akan mengoptimalkan Tim Patroli Perintis Presisi untuk mencegah tawuran di wilayah Jakarta.

Pihaknya terus mengevaluasi dan mengembangkan tim patroli agar dapat merespons tawuran dengan cepat. "Kami optimalkan patroli perintis presisi. Ekosistem sedang kami kembangkan. Mudah-mudahan semua bisa berjalan supaya respons lebih cepat," ujar Fadil di Polda Metro Jaya, Jumat (4/2/2022).
Baca juga: Polisi Bakal Panggil Pemilik Motor yang Tertinggal Saat Tawuran Pelajar Pecah di Palmerah

Menurut dia, penanganan tawuran di wilayah Ibu Kota menjadi perhatiannya pada tahun ini. Polda Metro akan mendirikan kampung antitawuran untuk mencegah bentrok atau tawuran.

Dengan upaya komprehensif, mulai dari pencegahan hingga penindakan dapat mengatasi permasalahan tawuran yang belakangan marak di Jakarta.

"Sekarang lagi berjalan kampung antitawuran, kampung bebas narkoba. Itu sudah berjalan pelan-pelan. Kita tidak boleh lakukan pendekatan yang hanya obati gejala, tapi kita harus perbaiki komprehensif agar semua bisa tertangani dengan baik. Memang ini butuh waktu apalagi tagline kita bekerja bersama," kata Fadil.
Baca juga: Kapolda Metro Jaya Janji Tindak Tegas Pelanggar Karantina
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Atasi Tawuran di Jakarta,...
Atasi Tawuran di Jakarta, Wagub Doel Bakal Buka 500.000 Lapangan Kerja
Tawuran Bersenjata Tajam...
Tawuran Bersenjata Tajam di Pebayuran Bekasi, 1 Remaja Tewas
Kelompok Mahasiswa Serang...
Kelompok Mahasiswa Serang dan Rampok Warung di Medan, 9 Tersangka Ditangkap
Tawurannya Viral di...
Tawurannya Viral di Medsos, Enam Siswi SMP di Karawang Dikeluarkan dari Sekolah
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku...
Kapolda Sumbar: 4 Pelaku Pembacokan Anggota Polisi Ditangkap
Tawuran Pelajar di Terminal...
Tawuran Pelajar di Terminal Tunjung Teja Serang, Satu Tewas
Heboh Patwal Mobil RI...
Heboh Patwal Mobil RI 36 Raffi Ahmad, Pengunggah Video di TikTok Minta Maaf
Dua Kelompok Pelajar...
Dua Kelompok Pelajar di Cirebon Tawuran Naik Motor, Satu Kritis dan Enam Luka-luka
2 Orang Tenggelam di...
2 Orang Tenggelam di Kali Depan Ancol, Diduga Lompat karena Dikejar Gerombolan
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
37 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Kehebatan AI DeepSeek...
Kehebatan AI DeepSeek Diakui oleh Tim Cook dan Mark Zuckerberg
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved