Kasus Positif COVID-19 di Musirawas Bertambah 7 Orang

Kamis, 11 Juni 2020 - 20:30 WIB
loading...
Kasus Positif COVID-19...
Foto/Ilustrasi/SINDOnews/dok
A A A
MUSIRAWAS - Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Musirawas, hingga Kamis (11/6/2020),
kasus konfirmasi positif COVID-19 di Kabupaten Musirawas bertambah 7 kasus baru sehingga totalnya menjadi 26 kasus.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Musirawas, dr Dwi Yanti mengatakan penambahan kasus baru ini berdasarkan data yang disampaikan oleh Gugus Tugas Tercepatan penanganan COVID-19 Provinsi Sumsel.

“Selain itu ada juga pasien sembuh bertambah 4 orang, hingga jumlah pasien sembuh di Kabupaten Mura sebanyak 8 orang,” katanya saat rilis.

Ditambahkan Dwi, adapun penambahan 7 kasus positif dengan rincian, kasus 20 jenis kelamin laki-laki usia 12 tahun asal Kecamatan Muara Lakitan, hasil swab positif penetapan 8 Juni 2020 dengan status kasus lokal. (Baca juga: Jumlah Warga Miskin di Palembang Bertambah Lebih dari 70 Persen)

Selanjutnya kasus 21 jenis kelamin laki-laki usia 12 tahun asal Kecamatan Muara Kelingi, kasus 22 jenis kelamin perempuan usia 9 tahun asal Kecamatan Muara Kelingi, kasus 23 adalah seorang laki-laki usia 57 tahun asal Kecamatan Selangit, kasus 24 adalah laki-laki usia 45 tahun asal Kecamatan Selangit, kasus 25 jenis kelamin laki-laki usia 38 tahun asal Kecamatan Selangit, dan kasus 26 seorang perempuan usia 80 tahun asal Kecamatan Muara Beliti.

“Semua pasien terkonfirmasi positif merupakan kasus transmisi lokal dan mereka menjalani isolasi di Wisma Silampari Pedang. Semuanya dalam kondisi sehat tanpa gejala dan masih dalam pengawasan tim medis PSC Serasan Sekentenan Musi Rawas."
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Geger! Guru SD di Pali...
Geger! Guru SD di Pali Sumsel Hidup Lagi usai Dikabarkan Meninggal Dunia
DPW Partai Perindo Sumsel...
DPW Partai Perindo Sumsel Gelar Syukuran dan Potong Tumpeng HUT Ke-10
Ini Identitas Mayat...
Ini Identitas Mayat Perempuan Korban Pembunuhan di Kebun Karet OKU Timur
Perindo Jaring Bacagub...
Perindo Jaring Bacagub Sumsel, Ketua DPW: Semoga DPP Bisa Tentukan yang Terbaik
Maju di Pilkada Sumsel,...
Maju di Pilkada Sumsel, Holda Paparkan Visi Misi di Perindo
Ambil Formulir di Perindo,...
Ambil Formulir di Perindo, Holda Jadi Perempuan Pertama Bakal Cagub Sumsel
Maju Pilgub Sumsel,...
Maju Pilgub Sumsel, Bupati PALI Ambil Formulir ke Partai Perindo
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Musi Rawas Utara: 2 Meninggal, 2.839 Rumah Terendam
Tragis! Disaksikan Istri,...
Tragis! Disaksikan Istri, Petambak Udang OKI Tewas Diterkam Buaya Muara
Rekomendasi
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Dengar Curhat Pelaku...
Dengar Curhat Pelaku Ekraf Jatim, Yovie Widianto: Tingkatkan Daya Saing dengan Teknologi
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
Berita Terkini
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
36 menit yang lalu
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
1 jam yang lalu
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
1 jam yang lalu
Sowan ke Ponpes Sukorejo,...
Sowan ke Ponpes Sukorejo, Gus Imin Halalbihalal dengan Kiai Azaim dan Nyai Ju
2 jam yang lalu
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
2 jam yang lalu
Musprov 2025, Mayjen...
Musprov 2025, Mayjen TNI Mar Oni Junianto Terpilih Jadi Ketua Umum TI DKI Jakarta
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved