Jalan Rusak di Jakarta Timur, Nomor 3 Harus Ekstra Hati-hati

Selasa, 04 Januari 2022 - 15:10 WIB
loading...
Jalan Rusak di Jakarta...
Wilayah Jakarta Timur banyak dilintasi masyarakat, mulai dari kendaraan pribadi hingga kendaraan berat. Tentu saja hal ini berpotensi menimbulkan kerusakan jalan. Foto: Ilustrasi/SINDOnews/Dok
A A A
JAKARTA - Wilayah Jakarta Timur banyak dilintasi masyarakat, mulai dari kendaraan pribadi hingga kendaraan berat. Tentu saja hal ini berpotensi menimbulkan kerusakan jalan.



Jakarta Timur merupakan kota administrasi di DKI Jakarta yang berbatasan dengan Jakarta Utara, Jakarta Pusat, dan Jakarta Selatan. Selain itu, Jakarta Timur juga berbatasan dengan daerah penyangga Jakarta, seperti Bekasi dan Depok.

Dirangkum SINDOnews dari berbagai sumber, ada beberapa titik jalan yang saat ini rusak di wilayah Jakarta Timur, di antaranya:

1. Jalan Raya Bogor
Jalan RayaBogor yang berada di Kecamatan Ciracas ini kerap rusak meskipun telah diperbaiki berulang kali. Kerusakan yang terjadi di jalurPasar Rebomenuju Cibubur tersebut terjadi lantaran bocornya jaringan pipa air Aetra yang tertanam di bawah jalan.

Jalan Rusak di Jakarta Timur, Nomor 3 Harus Ekstra Hati-hati


Air dari jaringan pipa yang bocor menyebabkan kontur tanah jalan tidak stabil sehingga lapisan aspal ambles saat dilintasi kendaraan bertonase berat. Jalan semakin parah ketika hujan turun. Jalanan menjadi berlubang dan tergenang air.

2. Jalan DI Panjaitan
Kerap dilewati kendaraan dengan intensitas tinggi, Jalan DI Panjaitan sering mengalami kerusakan. Jalan tersebut berada di Kelurahan Cawang, Jatinegara.

Jalan Rusak di Jakarta Timur, Nomor 3 Harus Ekstra Hati-hati


Ketika intensitas hujan di Kota Jakarta tinggi, Jalan DI Panjaitan semakin rusak terkikis air. Tak sedikit juga kecelakaan terjadi di jalan ini lantaran kondisi jalan yang berlubang.

3. Jalan Otista Raya
Terletak di wilayah Jatinegara, Jakarta Timur, Jalan Otista Raya kerap rusak. Tak sedikit pula jalanan yang berlubang dan bergelombang karena tergerus air hujan, membuat kendaraan harus ekstra hati-hati saat melintasinya.

Jalan Rusak di Jakarta Timur, Nomor 3 Harus Ekstra Hati-hati


Kondisi jalan rusak terlihat juga di Jalan Otista 2. Jalan tidak tersebut memiliki kontur yang tidak rata, sehingga dapat membahayakan pengendara bermotor.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Salurkan Bantuan ke...
Salurkan Bantuan ke Korban Banjir, Polda Metro Jaya Jamin Keamanan Masyarakat
Tak Terima Ditegur,...
Tak Terima Ditegur, Pelaku Balap Liar Robohkan Pagar Milik Ketua RT di Pasar Rebo
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
5 RT di Jaktim dan Jakbar...
5 RT di Jaktim dan Jakbar Terendam Banjir, Cililitan Mencapai 100 Cm
Pengusaha UMKM di Jaktim...
Pengusaha UMKM di Jaktim Manfaatkan Teknologi untuk Tingkatkan Omzet
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Dukung dan Beri Bantuan Pembangunan Jalan Swadaya di Bangkalan
Putra Prabowo dan Mantan...
Putra Prabowo dan Mantan Panglima TNI Hadiri Pembukaan Sego Tempong Negoro di Jaktim
Buka di Pulo Gadung,...
Buka di Pulo Gadung, Rumah Makan Ini Padukan Kehangatan Keluarga dan Keramahtamahan
Rekomendasi
5 Skenario Timnas Indonesia...
5 Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Langganan Rekor, Harga...
Langganan Rekor, Harga Emas Hari Ini Tembus Rp1.741.000 per Gram
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
Berita Terkini
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
4 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
10 menit yang lalu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
37 menit yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Komodo hanya...
3 Alasan Komodo hanya Dapat Ditemukan di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved