Nyesek, 15 Warga Tangerang Tertipu Rp5,6 Miliar Gara-gara Investasi Alkes

Minggu, 19 Desember 2021 - 20:33 WIB
loading...
Nyesek, 15 Warga Tangerang...
Penipuan bermodus investasi alat kesehatan (alkes) mengakibatkan belasan orang di Kota Tangerang mengalami kerugian hingga mencapai Rp5,6 miliar. Foto: Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
TANGERANG - Penipuan bermodus investasi alat kesehatan ( alkes ) mengakibatkan belasan orang di Kota Tangerang mengalami kerugian hingga mencapai Rp5,6 miliar.

Kapolsek Jatiuwung Kompol Zazali Hariyono mengatakan, dari kasus ini sekitar 15 orang menjadi korban investasi bodong tersebut. "Yang sudah lapor ke kita 15. Yang lain belum tahu,” ujar Zazali, Minggu (19/12/2021).
Baca juga: Lagi, Bareskrim Tangkap 1 Tersangka Penipuan Investasi Sunmod Alkes Rp1,3 Triliun

Modus penipuan melalui aksi di media sosial guna membuat korbannya tertarik. Pelaku menjanjikan keuntungan sebesar 10-30 persen bagi siapa yang menanam investasi untuk alat kesehatan seperti masker dan hand sanitizer.

Polisi berhasil menangkap pelaku berinisial D dan sudah ditetapkan tersangka. “Ditangkap di rumahnya pada Jumat (17/12/2021)," katanya.
Baca juga: Penipuan Investasi Marak Lagi

Menurut warga sekitar kediaman D, Rosdianto, rumah D sempat digeruduk oleh sejumlah korban yang meminta uangnya dikembalikan. Korban-korban tersebut berasal dari beberapa daerah seperti Solo, Serang, dan Palembang.

Ketika tersangka D tak mampu mengembalikan uang investasi, salah satu korban bahkan ada yang pingsan. "Pas nagih juga sampai ada yang pingsan gitu," ucapnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Istri Anggota TNI Tipu...
Istri Anggota TNI Tipu Ratusan Pensiunan Guru dan Tentara di Purworejo
Kasus Penggelapan Mobil...
Kasus Penggelapan Mobil Lamborghini, Eks Pengacara Anak Bos Prodia Dicecar 31 Pertanyaan
Diwarnai Aksi Kejar-kejaran,...
Diwarnai Aksi Kejar-kejaran, Polisi Tangkap Pelaku Penipuan Bansos di Sampang Madura
Nama Kodim Gianyar Dicatut...
Nama Kodim Gianyar Dicatut untuk Pesan Makanan, Belasan Pengusaha Katering Jadi Korban
Kasus Mantan Pengacara...
Kasus Mantan Pengacara Diduga Tipu Anak Bos Prodia Naik Tahap Penyidikan
Polisi Periksa Mantan...
Polisi Periksa Mantan Kuasa Hukum yang Diduga Tipu Anak Bos Prodia Pekan Ini
Tangkap 20 Pelaku Inventasi...
Tangkap 20 Pelaku Inventasi Bodong di Jakpus, Polisi: 8 Orang Positif Sabu
Polisi Tangkap Pasutri...
Polisi Tangkap Pasutri Penipu Jual Tiket Pesawat Promo, Korban Rugi Rp77 Juta
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Penipuan Modus Catut Nama Pejabat Pakai Teknologi AI Deepfake
Rekomendasi
Riwayat Jabatan Irjen...
Riwayat Jabatan Irjen Pol Anwar yang Baru Terkena Mutasi Jadi Asisten SDM Kapolri
Bikin Panik! Ikon MasterChef...
Bikin Panik! Ikon MasterChef Indonesia Muncul di Hadapan Para Kontestan
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
19 menit yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
2 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
4 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Infografis
Ironis! Hanya 4% Warga...
Ironis! Hanya 4% Warga Israel yang Meyakini Tentara Israel Menang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved