Pembangunan Rampung, Jembatan Gantung Maipi Kini Bisa Digunakan

Sabtu, 18 Desember 2021 - 09:30 WIB
loading...
Pembangunan Rampung,...
Wakil Bupati Luwu Utara, Suaib Mansur melintas di atas jembatan gantung Desa Maipi yang rampung dibangun. Foto: Humas Pemkab Luwu Utara
A A A
LUWU UTARA - Wakil Bupati Kabupaten Luwu Utara, Suaib Mansur , melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Desa Maipi, Kecamatan Masamba, Jumat (17/12), kemarin.

Kunker orang nomor dua di Kabupaten Luwu Utara ini dalam rangka meninjau pembangunan jembatan gantung yang sempat terputus pada saat banjir bandang lalu.

Baca Juga: Suaib
“Jembatan ini telah lama diinginkan warga, dan akhirnya hari ini kita bisa lihat bersama bahwa pembangunannya telah rampung. Semoga bermanfaat bagi warga sekitar,” ucap Suaib.



Jihad mengatakan, kehadiran kembali jembatan gantung Maipi ini akan sangat bermanfaat dalam menunjang aktivitas keseharian warga dalam bertani dan berkebun.

“Ini akan sangat bermanfaat bagi kami, agar kami bisa melewati sungai dengan aman untuk ke lokasi perkebunan,” terangnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Banjir Bandang Gerus...
Banjir Bandang Gerus Fondasi Jembatan Sumber di Cirebon, Arus Lalu Lintas Dialihkan
Jembatan Gantung di...
Jembatan Gantung di Objek Wisata Ayo Malus Lubuklinggau Putus, Puluhan Orang Jatuh ke Sungai
Siswa di Garut Bertaruh...
Siswa di Garut Bertaruh Nyawa ke Sekolah Lewati Jembatan Rusak Nyaris Putus
Ini Penampakan Jembatan...
Ini Penampakan Jembatan Gantung Terbesar di Indramayu Sepanjang 120 Meter
Tali Sling Jembatan...
Tali Sling Jembatan Gantung di Lebak Putus, Warga Bertaruh Nyawa saat Melintas
Banjir Luwu Utara Bikin...
Banjir Luwu Utara Bikin 5 Desa Terisolasi 3 Bulan, Pemerintah Tutup Mata?
Jembatan Putus di Lebak...
Jembatan Putus di Lebak Pernah Ditinjau Wakil Menteri Jokowi, Warga Kena Prank!
Jembatan Gantung Leuwi...
Jembatan Gantung Leuwi Ipuh di Lebak Putus, 15 Warga Jatuh ke Sungai
Sungai Batang Merangin...
Sungai Batang Merangin Meluap, Ratusan Rumah Warga Terendam Banjir
Rekomendasi
China Aktifkan Reaktor...
China Aktifkan Reaktor Thorium, Energi Nuklir Bersih Pertama di Dunia
Perang Dagang Menggila,...
Perang Dagang Menggila, Trump Targetkan Kapal-kapal China usai Beijing Boikot LNG AS
Jin BTS Umumkan Konser...
Jin BTS Umumkan Konser Solo RUNSEOKJIN_EP.TOUR, Ini Jadwal Lengkapnya
Berita Terkini
UI Bekukan Kegiatan...
UI Bekukan Kegiatan Akademik Dokter PPDS yang Rekam Mahasiswi Mandi
8 menit yang lalu
Ada Kegiatan Silahturide...
Ada Kegiatan Silahturide Bersama Mas Pram Hari Ini, Catat Rekayasa Lalinnya
59 menit yang lalu
Kisah Gunung Penanggungan...
Kisah Gunung Penanggungan Jadi Petunjuk Jalan Pedagang China ke Kerajaan Panjalu
1 jam yang lalu
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
9 jam yang lalu
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
9 jam yang lalu
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
10 jam yang lalu
Infografis
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hancurkan Pangkalan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved